Festival Film Venesia
Tampilan
(Dialihkan dari Venice Film Festival)
Festival Film Venesia | |
---|---|
Lokasi | Venesia, Italia |
Didirikan | 1932 |
Bahasa | Bahasa Italia Bahasa Inggris |
Situs web resmi |
Festival Film Venesia (bahasa Italia: Mostra Internazionale d'Arte Cinematografica) adalah festival film tertua di dunia. Festival ini didirikan oleh Giuseppe Volpi pada tahun 1932 dengan nama "Esposizione Internazionale d'Arte Cinematografica" dan diadakan rutin setiap tahunnya di Lido, Venesia, Italia.
Penghargaan utama dalam festival ini adalah Leone d'Oro (Singa Emas), yang diberikan kepada film terbaik yang ditayangkan selama festival dan Coppa Volpi (Volpi Cup), yang diberikan kepada aktor dan aktris terbaik. Pada tahun 2002, Penghargaan San Marco diberikan kepada film terbaik Controcorrente atau film yang berani melawan arus perkembangan film - film yang berkembang.[1]
Mussolini Cup untuk Film Italia Terbaik
[sunting | sunting sumber]- 1934 Teresa Confalonieri oleh Guido Brignone
- 1935 Casta Diva oleh Carmine Gallone
- 1936 Lo squadrone bianco oleh Augusto Genina
- 1937 Scipione l'Africano oleh Carmine Gallone
- 1938 Luciano Serra pilota oleh Goffredo Alessandrini
- 1939 Abuna Messias oleh Goffredo Alessandrini
- 1940 L'assedio dell'Alcazar oleh Augusto Genina
- 1941 La corona di ferro oleh Alessandro Blasetti
- 1942 Bengasi oleh Augusto Genina
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Patrick Frater (September 8, 2002). "Mullan's Magdalene Sisters wins Venice Golden Lion". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-05-16. Diakses tanggal 2011-03-07.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Venice film festival.
- La Biennale di Venezia - Official website Diarsipkan 2011-02-19 di Wayback Machine. (Inggris) (Italia)
- Venice International Film Festival history Diarsipkan 2017-05-17 di Wayback Machine. at La Biennale di Venezia website
- Festival Film Venice Diarsipkan 2011-10-26 di Wayback Machine. di Internet Movie Database