Ölziitiin Badrakh
Tampilan
(Dialihkan dari Ölziin Badrakh)
Ölziitiin Badrakh Өлзийтийн Бадрах | |
---|---|
Sekretaris Jenderal Komite Pusat Partai Revolusioner Rakyat Mongolia | |
Masa jabatan 11 Desember 1928 – 30 Januari 1929 | |
Informasi pribadi | |
Partai politik | Partai Revolusioner Rakyat Mongolia |
Sunting kotak info • L • B |
Ölziitiin Badrakh (bahasa Mongol: Өлзийтийн Бадрах; 1895 – 30 Juli 1941) adalah seorang politikus dari Mongolia. Ia menjabat sebagai sekretaris Partai Revolusioner Rakyat Mongolia dari 1928 sampai 1932. Ölziitiin Badrakh dikeluarkan dari Komite Pusat Partai Revolusioner Rakyat Mongol pada 1932 dan ditangkap pada 1937 karena dituduh bersekongkol untuk menciptakan kelompok separatis di wilayah Dörvöd. Ia diadili dan dieksekusi di Moskwa pada 30 Juli 1941.
Biografi
[sunting | sunting sumber]Badrakh lahir di wilayah saat ini dari distrik Davst, Provinsi Uvs pada 1895. Ia menjabat sebagai Menteri Keuangan dari 1924 sampai 1925.[1]
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ "Монгол Улсын Сангийн яам". Монгол Улсын Сангийн яам.