Lompat ke isi

KS Besa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Besa Kavajë)
KS Besa Kavajë
Nama lengkapKlubi Sportiv Besa Kavajë
Berdiri1925
StadionStadion Besa, Kavajë, Albania
(Kapasitas: 9.000)
Ketua Nexhat Bizhdili
Manajer Përparim Daiu
LigaI Liga
2022/23ke-8
Kostum kandang
Kostum tandang

Klubi Sportiv Besa Kavaje (KS Besa Kavaje) adalah klub sepak bola Albania yang berbasis di Kavajë. Mereka bermain di Superliga Albania, divisi teratas dalam sepak bola Albania.

KS Besa didirikan pada tahun 1922. Pada tahun 1930 berubah nama menjadi "KS Kavaje". Mereka memulai debutnya di liga terbaik pada tahun 1933. Pada tahun yang sama namanya berubah menjadi "KS Besa". Dalam Piala Winners tahun 1972–1973 mengalahkan tim Denmark, Fremad Amager di babak pertama, setelah bermain 1 – 1 di Kopenhagen dan kemudian membuat imbang tanpa gol di kandang. Di babak berikutnya, mereka dikalahkan oleh tim Skotlandia, Hibernian dari Edinburgh (agregat 2 – 8). Prestasi terbaik mereka di kancah liga Albania yaitu pada tahun 1958 mereka sampai pada posisi 2.

KS Besa Kavajë di kompetisi Eropa

[sunting | sunting sumber]

Sejak Juli 2010.

Musim Kompetisi Babak Negara Klub Kandang Tandang
1972–73 Piala Winners UEFA 1R Denmark Fremad Amager 0–0 1–1
2R Skotlandia Hibernian 1–1 1–7
2007–08 Piala Eropa UEFA 1QR Serbia FK Bezanija 0–0 2–2
2QR Bulgaria Litex Lovech 1–2 0–3
2008-09 Piala Intertoto UEFA 1R Siprus Ethnikos Achnas 0–0 1–1
2R Swiss Grasshopper Club Zürich 0–2 1–2
2010-11 UEFA Europa League 2R Yunani Olympiacos 0–5 1–6
  • 1QR = Kualifikasi babak pertama
  • 2QR = Kualifikasi babak kedua
  • 1R = Babak p[ertama
  • 2R = Babak kedua
  • 3R = Babak ketiga

Skuat tetkini

[sunting | sunting sumber]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK Albania ALB Ibrahim Bejte
2 DF Albania ALB Skerdian Perja
4 DF Albania ALB Arbnor Fejzullahu
7 MF Albania ALB Daniel Rroshi
9 MF Albania ALB Parid Xhihani
10 MF Albania ALB Bernard Berisha
11 DF Kroasia CRO Predrag Počuča
13 MF Albania ALB Artion Poçi
15 DF Albania ALB Erand Hoxha
16 FW Albania ALB Mateo Hasa
No. Pos. Negara Pemain
17 DF Albania ALB Sajmir Celhaka
18 DF Albania ALB Bruno Dita
22 MF Albania ALB Idriz Batha
24 FW Albania ALB Isa Eminhaziri
29 FW Albania ALB Fatjon Sefa
34 MF Albania ALB Argjend Mustafa
GK Albania ALB Kejsi Curri
DF Albania ALB Didmar Duro
MF Albania ALB Haxhi Matera
FW Jerman GER Florent Aziri

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]