Lompat ke isi

Bumi Makmur, Nibung, Musi Rawas Utara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bumi Makmur
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Selatan
KabupatenMusi Rawas Utara
KecamatanNibung
Kode pos
31667
Kode Kemendagri16.13.03.2008 Edit nilai pada Wikidata
Luas2.279,25 Ha
Jumlah penduduk4674 jiwa (2022)
Kepadatan... jiwa/km2
Peta
PetaKoordinat: 2°28′29″S 103°1′49″E / 2.47472°S 103.03028°E / -2.47472; 103.03028

Bumi Makmur adalah sebuah desa yang berada di kecamatan Nibung, Kabupaten Musi Rawas Utara, Sumatera Selatan, Indonesia.

Pada masa awal penempatan di tahun 1986, mayoritas penduduk desa Bumi Makmur berasal dari Magetan, Jawa Timur dan Ngawi, dan mayoritas bekerja sebagai petani.

Seiring perkembangan waktu, masyarakat-masyarakat yang berasal dari Bingin Teluk juga banyak yang pindah ke desa Bumi Makmur.

Di Desa Bumi Makmur pada tahun 2022 ini terdiri dari sembilan dusun dengan jumlah penduduk 4674 jiwa, dengan jumlah KK 1487.