Lompat ke isi

Cabang Jalan Tol Jungang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Cabang jalan tol jungang)
Korean expressway route marker
Jalan Tol Nomor 551
Cabang Jalan Tol Jungang
Informasi rute
Panjang18,2 km (11,3 mi)
BerdiriSejak 1996
Lokasi
NegaraKorea Selatan
Sistem jalan
Cabang Jalan Tol Jungang
Hangul
Hanja
Alih AksaraJungang-gosokdoro-jiseon
McCune–ReischauerChungang-gosoktoro-jisŏn


Cabang Jalan Tol Jungang adalah jalan tol di Korea Selatan. Jalan tol ini menghubungkan Gimhae ke Yangsan di Provinsi Gyeongsang Selatan. Nomor jalan tol ini adalah 551.

Lihat juga

[sunting | sunting sumber]