Lompat ke isi

Vikariat Apostolik Arab Utara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Daftar katedral di Qatar)
Vikariat Apostolik Arab Utara

Vicariatus Apostolicus Arabiae Septentrionalis

النيابة الرسولية العربية الشمالية
Katolik
Lokasi
Negara
Statistik
Luas2.179.854 km2 (841.646 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2014)
36.252.722
2,445,000 (6.7%)
Paroki4
Informasi
DenominasiGereja Katolik Roma
Gereja sui iuris
Gereja Latin
RitusRitus Latin
Pendirian29 Juni 1953 (Sebagai Prefektur Apostolik Kuwait)
2 Desember 1954 (Sebagai Vikariat Apostolik Kuwait)
31 Mei 2011 (Sebagai Vikariat Apostolik Arab Utara)
KatedralKatedral Bunda Maria dari Arabia
Konkatedral Keluarga Kudus, Kuwait
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Vikaris Apostolik
Aldo Berardi
EmeritusFrancis George Adeodatus Micallef Vikaris Apostolik Emeritus (1982-2005)
Peta
Situs web
Website of the Apostolic Vicariate

Vikariat Apostolik Arab Utara (bahasa Latin: Vicariatus Apostolicus Arabiæ Septentrionalis Bahasa arab: النيابة الرسولية العربية الشمالية) adalah wilayah yurisdiksi Gereja Katolik dengan berpusat di Kuwait.[1]

Wilayah ini tunduk langsung pada Tahta Suci, dan tidak tergabung dalam wilayah provinsi gerejawi.

Tahta berpusat di Katedral Bunda Maria dari Arabia di Bahrain. Sementara Katedral Keluarga Kudus, Kuwait saat ini menjadi konkatedral.

Statistik

[sunting | sunting sumber]

Wilayah meliputi Semenanjung Arabia : Bahrain, Kuwait, Qatar dan Arab Saudi, walaupun tidak ada gereja di Arab Saudi.

Pada tahun 2014, ada 2.445.000 umat Katolik (6.7% dari total penduduk) di 10 paroki dengan 58 imam (18 imam diosesan, 40 rohaniwan), 2 diakon serta 58 biarawan dan biarawati.[2]

  • Didirikan sebagai Prefektur Apostolik Kuwait pada tanggal 29 Juni 1953, memisahkan diri dari Vikariat Apostolik Arabia
  • Ditingkatkan menjadi Vikariat Apostolik Kuwait pada tanggal 2 Desember 1954
  • Berganti nama menjadi Vikariat Apostolik Arab Utara pada tanggal 31 Mei 2011, dengan penambahan wilayah teritorial.

Pada Januari 2011, Paus Benediktus XVI menetapkan Maria dalam gelar Bunda dari Arab sebagai pelindung Vikariat Apostolik Arab Utara.

Prefek Apostolik Kuwait

[sunting | sunting sumber]
  • Ubaldo Teofano Stella, OCD (29 Juni 1953–2 Desember 1954)

Vikaris Apostolik Kuwait

[sunting | sunting sumber]
  • Ubaldo Teofano Stella, OCD (2 Desember 1954–Maret 1966, mengundurkan diri)
    • Sede vacante (Maret 1966–31 Mei 1976)
  • Victor Leon Esteban San Miguel y Erce, O. C. D. (31 Mei 1976–5 November 1981, pensiun)
  • Francis George Adeodatus Micallef, O. C. D. (5 November 1981–14 Juli 2005, pensiun)
  • Camillo Ballin, MCCI (14 Juli 2005–31 Mei 2011)

Vikaris Apostolik Arab Utara

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The Vicariates of the Arabian Peninsula: Introduction". The Apostolic Vicariate of Northern Arabia. Diakses tanggal 7 December 2016. 
  2. ^ http://www.gcatholic.org/dioceses/diocese/arab1.htm

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]