Daftar pusat perbelanjaan di Palembang
Tampilan
(Dialihkan dari Daftar pusat perbelanjaan di palembang)
Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia. Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. |
Berikut ini adalah daftar pusat perbelanjaan di Palembang, Sumatera Selatan:
1. Kecamatan Alang-Alang Lebar
[sunting | sunting sumber]2. Kecamatan Bukit Kecil
[sunting | sunting sumber]- Palembang Indah Mall, diresmikan pada tahun 2006
- Transmart Palembang City Center
- Ampera Convention Center
4. Kecamatan Ilir Barat I
[sunting | sunting sumber]- Palembang Square
- Palembang Square Extension adalah pusat perbelanjaan yang berkonsep mall di bawah tanah (underground) dan terintegrasi dengan Palembang Square
- Palembang Icon Mall
6. Kecamatan Ilir Timur I
[sunting | sunting sumber]- Pasar 16 Ilir Palembang
- International Plaza adalah pusat perbelanjaan modern pertama di kota Palembang
- MDP IT Superstore merupakan IT Superstore terbesar di Sumatra
- Pasaraya JM merupakan department store lokal terbesar dan telah memiliki 7 cabang di wilayah kota Palembang.
- Pasaraya Bandung
- Dika Shopping Center
- Megahria Shopping Center
- Pasaraya Marathon Palembang
- Pulau Mas Plaza
- Central Pavillion Palembang
8. Kecamatan Ilir Timur III
[sunting | sunting sumber]9. Kecamatan Kalidoni
[sunting | sunting sumber]- JM Kenten
- Super Indo The Basilica Palembang
13. Kecamatan Sako
[sunting | sunting sumber]15. Kecamatan Seberang Ulu II
[sunting | sunting sumber]16. Kecamatan Jakabaring
[sunting | sunting sumber]- Lippo Plaza Jakabaring Merupakan pusat perbelanjaan pertama di wilayah seberang ulu kota Palembang
- OPI Mall ( Sebenarnya masuk dalam wilayah Kabupaten Banyuasin)
18. Kecamatan Sukarami
[sunting | sunting sumber]- Gramedia World Merupakan Gramedia World terbesar se-Indonesia
Rencana pembangunan pusat perbelanjaan baru
[sunting | sunting sumber]Selain itu, terdapat beberapa pusat perbelanjaan di Palembang yang saat ini sedang dalam tahap pengerjaan dan perencanaan, yaitu:
- Aldiron Plaza Cinde
- G-Walk Citraland Palembang
- Sriwalk
- Mall Ciputra
- Hero Supermarket (bekas gedung Giant) [butuh rujukan]
- IKEA (bekas gedung Giant) [butuh rujukan]
- Palembang Icon Phase 2