IPZS
Tampilan
(Dialihkan dari Ipzs)
IPZS perusahaan bisnis Percetakan uang logam badan usaha penerbit | ||||
---|---|---|---|---|
Tempat | ||||
Negara | Italia | |||
Sejarah | ||||
Pembuatan | 6 Desember 1928 | |||
Lain-lain | ||||
Situs web | Laman resmi |
IPZS atau Istituto Poligrafico e Zecca dello Stato adalah perusahaan percetakan uang yang berbasis di Italia. Perusahaan ini memproduksi uang koin dan perangko untuk Italia, Vatikan, dan San Marino.