Zona demiliterisasi
Tampilan
(Dialihkan dari Kawasan demiliterisasi)
Zona demiliterisasi (dalam bahasa inggris: Demilitarization zone atau DMZ) adalah wilayah dari dua atau lebih kekuatan militer (atau persekutuan) yang merupakan batas wilayah (yang diakui secara de facto di dunia internasional) masing-masing negara dan tidak memperkenankan adanya aktivitas militer. Biasanya wilayah ini berfungsi untuk melindungi wilayah yang memiliki keanekaragaman satwa dan tumbuhan, atau tergantung dari isi perjanjian damai, gencatan senjata, atau perjanjian bilateral atau multilateral lainnya. Aktivitas militer tidak diperkenankan di wilayah ini, tetapi adakalanya suatu negara diperbolehkan untuk membangun dan melakukan aktivitas militer di wilayah yang merupakan bagian dari negaranya.
Lihat juga
[sunting | sunting sumber]- Demiliterisasi
- Zona demiliterisasi (komputer)
- Zona Demiliterisasi Korea
- Nicosia, Cyprus
- Zona larangan terbang
- UNIKOM
- Zona Demiliterisasi Vietnam