Lompat ke isi

Klangenan, Cirebon

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Klangenan, cirebon)
Klangenan
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenCirebon
Pemerintahan
 • Camat-
Populasi
 • Total- jiwa
Kode Kemendagri32.09.23 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3209190 Edit nilai pada Wikidata
Luas- km²
Kepadatan- jiwa/km²
Desa/kelurahan-
Peta
PetaKoordinat: 6°40′28″S 108°27′19″E / 6.67444°S 108.45528°E / -6.67444; 108.45528

Klangenan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Cirebon, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Ibu Kota dari kecamatan Klangenan adalah Desa Jemaras Kidul.[1] Delapan desa yang berada di sebelah timur wilayah Kecamatan Klangenan dimekarkan dan membentuk Kecamatan baru yang dinamakan Kecamatan Jamblang.

Geografis

[sunting | sunting sumber]

Secara geografis Kecamatan Klangenan terletak di bagian utara Kabupaten Cirebon yaitu antara 108.464781 – 108.438305 Bujur Timur dan antara 6.638197 - 6.715781 Lintang Selatan.

Batas Wilayah

[sunting | sunting sumber]

Secara geografis, Kecamatan Klangenan memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut.

Utara Kecamatan Panguragan
Timur Kecamatan Jamblang
Selatan Kecamatan Depok
Barat Kecamatan Palimanan

Kelurahan/desa

[sunting | sunting sumber]
  1. Bangodua
  2. Danawinangun
  3. Jemaras Kidul
  4. Jemaras Lor
  5. Klangenan
  6. Kreyo
  7. Pekantingan
  8. Slangit
  9. Serang

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Badan Pusat Statistik Kabupaten Cirebon". cirebonkab.bps.go.id. Diakses tanggal 2023-09-16.