Komando Distrik Militer 1711
Tampilan
(Dialihkan dari Kodim Boven Digoel)
Komando Distrik Militer 1711/Boven Digoel | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Aliansi | Korem 174/ATW |
Cabang | TNI Angkatan Darat |
Tipe unit | Kodim |
Peran | Satuan Teritorial |
Bagian dari | Kodam XVII/CEN |
Makodim | Mandobo, Boven Digoel |
Pelindung | Tentara Nasional Indonesia |
Baret | H I J A U |
Situs web | korem174atw-tniad.mil.id |
Komando Distrik Militer (Kodim) 1711/Boven Digoel merupakan satuan kewilayahan yang berada dibawah komando Korem 174/ATW. Kodim 1711/Boven Digoel memiliki wilayah teritorial yang meliputi Kabupaten Boven Digoel. Markas Kodim 1711/Boven Digoel berada di Distrik Mandobo, Kabupaten Boven Digoel.
Satuan
[sunting | sunting sumber]Daftar Satuan Koramil:
- Koramil 1711-01/Waropko
- Koramil 1711-02/Mindiptana
- Koramil 1711-03/Tanah Merah
- Koramil 1711-13/Getentiri
Komandan
[sunting | sunting sumber]Daftar Komandan Kodim (Dandim) 1711/Boven Digoel:
- Letkol Inf. Mahmud Riadinata (2012—2014)
- Letkol Kav. Eko Agus Nogroho (2014-2015)
- Letkol Kav. Bambang Sutrino (2015-2016)
- Letkol Inf. Raymond P Simanjuntak (2018)
- Letkol Inf. Candra Kurniawan[1] (2018-2020)
- Letkol Czi. Daniel Panjaitan (2020-2022)
- Letkol Czi. Agustinus Ressa Sala'pa, S.T., M.I.P. (2022-Sekarang)
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Dandim Boven Digoel Gerak Bersama Forkompinda Cegah Corona - Kabar Papua". 2020-04-23. Diakses tanggal 2021-12-14.