Lompat ke isi

Konflik Turki-Partai Pekerja Kurdistan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konflik Turki-Partai Pekerja Kurdistan
Bagian dari Konflik Turki-Kurdi
Tanggal27 November 1978 – Sekarang (45 tahun, 11 bulan dan 4 minggu)
LokasiTurki, Irak Utara
Hasil Masih berlangsung
Pihak terlibat

 Turki

Pendukung :
Tentara Nasional Suriah (Di Suriah)
 Azerbaijan

Partai Pekerja Kurdistan

Pendukung :
 Amerika Serikat (Terkadang)
 Suriah (Hingga 1998)
 Uni Soviet (Hingga 1991)
 Armenia
 Siprus
 Yunani
 Rusia
 Iran (Terkadang)
 Libya (Hingga 2006)

Pemberontakan Partai Pekerja Kurdistan adalah konflik bersenjata antara Republik Turki dan Partai Buruh Kurdistan, serta kelompok Pemberontak sekutunya, baik Kurdi maupun non-Kurdi, yang menuntut pemisahan dari Turki untuk membentuk Kurdistan yang Merdeka, atau berusaha untuk mendapatkan Otonomi, dan/atau hak politik dan budaya yang lebih besar bagi suku Kurdi di Republik Turki. Lebih dari 37.000 orang tewasa dalam konflik ini.

Pada 21 Februari 2008, Turki melancarkan serangan ke Irak utara akibat konflik ini.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]