Konklaf 1378
Tampilan
(Dialihkan dari Konklaf Kepausan 1378)
Konklaf April 1378 | |
---|---|
Tanggal dan lokasi | |
7–9 April 1378 Basilika St. Petrus Lama, Negara Gereja | |
Pejabat penting | |
Ketua | Ange de Grimoard |
Wakil Ketua | Pietro Corsini |
Proto-diakon | Hugues de Saint-Martial |
Paus terpilih | |
Bartolomeo Prignano (Nama pilihan: Urbanus VI) | |
Konklaf dari 7–9 April 1378 merupakan konklaf yang menyebabkan Skisma Barat dalam Gereja Katolik. Konklaf tersebut merupakan salah satu konklaf terpendek dalam sejarah Gereja Katolik.[1] Konklaf tersebut juga konklaf pertama yang diadakan di Vatikan dan di Basilika St. Petrus Lama (pemilihan dan konklaf di Roma pada masa sebelum Kepausan Avignon kebanyakan diselenggarakan di Basilika St. Yohanes Lateran) sejak 1159.[2]
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ "Pope Urban VI" in the 1913 Catholic Encyclopedia.
- ^ Miller, William. 1902. Mediaeval Rome, from Hildebrand to Clement VIII, 1073-1600. G. P. Putnam's sons. p. 150.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Baumgartner, Frederic J. 2005. Behind Locked Doors. Macmillan. ISBN 0-312-29463-8.
- Blumenfeld-Kosinski, Renate . 2006. Poets, Saints, and Visionaries of the Great Schism, 1378-1417. Penn State Press. ISBN 0-271-02749-5.