Sungai Neisse
Tampilan
(Dialihkan dari Neisse)
Sungai Neisse (Jerman: Lausitzer Neiße, Polandia: Nysa Łużycka, Ceko: Lužická Nisa) adalah sebuah sungai yang mengalir di sebelah tenggara Jerman dan merupakan bagian dari Perbatasan Oder-Neisse antara Jerman dan Polandia setelah tahun 1945. Sungai ini panjangnya 252 kilometer dan sumbernya ada di Ceko.
Kota-kota yang dialiri
[sunting | sunting sumber]- Jablonec nad Nisou, Ceko
- Liberec, Ceko
- Zittau, Jerman
- Bogatynia, Polandia
- Zgorzelec, Polandia; Görlitz, Jerman
- Pieńsk, Polandia
- Łęknica, Polandia
- Forst, Jerman
- Guben, Jerman; Gubin, Polandia
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Lusatian Neisse.