OS X Yosemite
Tampilan
(Dialihkan dari Os x yosemite)
OS X v10.10 Yosemite | |
---|---|
Versi dari sistem operasi OS X | |
Pembangun | Apple Inc. |
Model sumber | Sumber tertutup (dengan komponen sumber tertutup) |
Dirilis ke manufaktur | 16 Oktober 2014 |
Rilis terbaru | 10.10.3 (Build 14D131)[1] / 8 April 2015 |
Metode update | Mac App Store |
Platform | x86-64 |
Tipe Kernel | Hybrid (sebagian besar Monolitik) |
Lisensi | APSL dan Apple EULA |
Didahului oleh | OS X v10.9 Mavericks |
Situs resmi | Situs web resmi |
Status dukungan | |
Dukungan utama tanggal 10 Mei 2016 dan dukungan tambahan tanggal 18 Mei 2020 |
OS X Yosemite (/joʊˈsɛmɪti/) (versi 10.10) adalah rilis ke-8 dari OS X, sistem operasi desktop Apple Inc. dan server untuk komputer Macintosh.
OS X Yosemite diumumkan untuk para pengembang pada 2 Juni 2014 di Konferensi Pengembang Apple Seluruh Dunia dan dirilis kepada penguji beta pada 24 Juli 2014. Yosemite dirilis untuk konsumen pada 16 Oktober 2014.[2] Nama Yosemite ini diambil dari nama taman nasional Yosemite.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Mac App Store - OS X Yosemite". Mac App Store. Diakses tanggal 8 April 2015.
- ^ "Apple - OS X Yosemite - Overview". Apple Inc. (US).
OS X Yosemite. Coming this fall.
Pemberhentian dukungan
[sunting | sunting sumber]Tanggal 18 Mei 2020, Sundar Pichai menghentikannya