Pemerintahan Israel ke-31
Tampilan
(Dialihkan dari Pemerintahan Israel ketiga puluh satu)
Kabinet Olmert | |
---|---|
Kabinet Pemerintahan Israel ke-31 | |
Dibentuk | 4 Mei 2006 |
Diselesaikan | 31 Maret 2009 |
Struktur pemerintahan | |
Kepala negara | Moshe Katsav (sampai 1 Juli 2007) Shimon Peres (sejak 1 Juli 2007) |
Kepala pemerintahan | Ehud Olmert |
Partai anggota | Kadima Partai Buruh Shas Gil Yisrael Beiteinu (November 2006–16 Januari 2008) |
Status di legislatif | Pemerintahan koalisi |
Partai oposisi | Likud |
Pemimpin oposisi | Binyamin Netanyahu |
Sejarah | |
Pemilihan umum | 2006 |
Periode | Knesset ke-17 |
Pendahulu | Pemerintahan ketiga puluh |
Pengganti | Pemerintahan ketiga puluh dua |
Artikel ini adalah bagian dari seri Politik dan Ketatanegaraan Israel |
Pemerintahan Israel ketiga puluh satu dibentuk oleh Ehud Olmert pada 4 Mei 2006, setelah Kadima menang dalam pemilu bulan Maret. Koalisinya awalnya meliputi Partai Buruh, Shas dan Gil,[1] dan memegang 67 dari 120 kursi di Knesset. Yisrael Beiteinu yang memegang 11 kursi masuk koalisi tersebut pada November 2006, tetapi keluar pada 16 Januari 2008 dalam protes atas perbincanagn damai dengan Otoritas Nasional Palestina.[2] Dengan pengangkatan Raleb Majadele dari Partai Buruh sebagai Menteri tanpa Portofolio pada 29 Januari 2007, ini menjadi kabinet Israel pertama yang memiliki seorang menteri Muslim.[3] Tatanan koalisi tersebut menghasilkan pemerintahan kiri-tengah.[4][5]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Factional and Government Make-Up of the Seventeenth Knesset Knesset website
- ^ Lieberman blasts Arab MKs, pulls party out of government Diarsipkan 2008-01-19 di Wayback Machine. Haaretz, 16 January 2008
- ^ First Arab joins Israeli cabinet BBC News, 28 January 2007
- ^ [1]
- ^ [2]
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Seventeenth Knesset: Government 31 Knesset website