Lompat ke isi

Pertempuran Jena-Auerstedt

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Pertempuran Jena)
Pertempuran Jena-Auerstedt
Bagian dari Perang Koalisi Keempat
Tanggal14 Oktober 1806
LokasiJena dan Auerstedt, Jerman
Hasil Kemenangan Prancis
Pihak terlibat
Prancis Kekaisaran Prancis Pertama Kerajaan Prusia
Elektorat Sakson
Tokoh dan pemimpin
Prancis Napoleon I
Prancis Marshal Davout
Adipati Brunswick
Pangeran of Hohenlohe
Gebhard von Blücher
Kekuatan
90.000 (Jena);
27.000 (Auerstedt)
38.000 (Jena);
63.000 (Auerstedt)
Korban
2.480 tewas dan terluka (Jena);
4.350 tewas,terluka atau hilang (Auerstedt)
28.000 tewas, terluka atau tertangkap (Jena);
18.000 tewas, terluka atau ditangkap bersama dengan 115 senapan Prusia yang hilang (Auerstedt)

Dua pertempuran di Jena dan Auerstedt (nama lama: Auerstädt) adalah pertempuran yang terjadi pada tanggal 14 Oktober 1806 di barat dataran tinggi sungai Saale di Jerman sekarang, antara pasukan Napoleon melawan Frederick William III dari Pruusia. Prusia kalah pada perang ini dan menyebabkan hilangnya Prusia dari koalisi keempat anti-Prancis sampai perang pembebasan tahun 1813.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]