Lompat ke isi

Festival Sydney

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Sydney festival)
Simfoni di the Domain

Sydney Festival adalah kegiatan budaya tahunan terbesar dan paling banyak dikunjungi di Australia yang diadakan setiap Januari sejak pertama muncul tahun 1977. Programnya menampilkan lebih dari 50 kegiatan termasuk musik klasik dan kontemporer, dansa, sirkus, drama, seni visual dan ceramah publik. Penampilan dalam dan luar ruangannya menarik 1 juta orang setiap tahunnya.

Direktur Festival

[sunting | sunting sumber]

Program 2010 akan dipimpin oleh Lindy Hume sampai tiga tahun berikutnya sebagai Direktur Seni dan Pimpinan Eksekutif.

Direktur sebelumnya adalah:

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Festival History" Diarsipkan 2011-07-17 di Wayback Machine., Sydney Festival 2009: 10–31 January 2009, accessed 28 January 2009.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]