Yahan Ameena Bikti Hai
Tampilan
(Dialihkan dari Yahan ameena bikti hai)
Yahan Ameena Bikti Hai | |
---|---|
Sutradara | Kumar Raj |
Pemeran | Rekha Rana |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 78 menit |
Negara | India Kamerun |
Bahasa | Hindi |
Yahan Ameena Bikti Hai adalah sebuah film drama India 2016 yang disutradarai oleh Kumar Raj. Perusahaan berbasis Kamerun MD4 Production memiliki peran kecil dalam film tersebut. Meskipun demikian, film tersebut terpilih menjadi perwakilan Kamerun untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-89.[1][2] Namun, film tersebut tak masuk daftar akhir perwakilan yang diterbitkan oleh Academy.[3]
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Rekha Rana
- Chirag Jani
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "How a Hindi film will represent Cameroon at the Oscars". Mid Day. 11 October 2016. Diakses tanggal 11 October 2016.
- ^ "Indian film Cameroon's entry for Oscars". The Times of India. 11 October 2016. Diakses tanggal 11 October 2016.
- ^ "85 Countries In Competition For 2016 Foreign Language Film Oscar". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. 11 October 2016. Diakses tanggal 11 October 2016.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Yahan Ameena Bikti Hai di IMDb (dalam bahasa Inggris)