Lompat ke isi

Štěpán Trochta

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Štěpán Trochta

Kardinal
Uskup Litoměřice
Trochta pada 1970.
GerejaGereja Katolik Roma
KeuskupanLitoměřice
TakhtaLitoměřice
Penunjukan27 September 1947
Masa jabatan berakhir
6 April 1974
PendahuluJosef Koukl
PenerusAntonín Alois Weber
Jabatan lainKardinal-Imam San Giovanni Bosco in Via Tuscolana (1973-74)
Imamat
Tahbisan imam
29 Juni 1932
oleh Maurilio Fossati
Tahbisan uskup
16 November 1947
oleh Saverio Ritter
Pelantikan kardinal
  • 28 April 1969 ("in pectore")
  • 5 Maret 1973 (diumumkan)

oleh Paus Paulus VI
PeringkatKardinal-Imam
Informasi pribadi
Nama lahirŠtěpán Trochta
Lahir(1905-03-26)26 Maret 1905
Francova Lhota, Zlínský, Austria-Hungaria
Meninggal6 April 1974(1974-04-06) (umur 69)
Litoměřice, Ústecký, Cekoslowakia
SemboyanActio sacrificum caritas ("Actions offer charity")
LambangLambang Štěpán Trochta

Štěpán Trochta (pelafalan Ceko: [ˈʃcɛpaːn ˈtroxta]; 26 Maret 1905 – 6 Januari 1974) adalah seorang kardinal Gereja Katolik Roma Ceko di bekas Cekoslowakia yang menjabat sebagai Uskup Litoměřice dari 1947 sampai kematiannya dan anggota profesi dari Salesian Don Bosco.[1][2] Trochta dianggap sebagai pembela kuat hak-hak dan kepentingan gerejawi di Cekoslowakia yang dibatasi dan ditekan oleh rezim komunis. Paus Paulus VI (yang mengangkat Trochta menjadi kardinal) melabeli Trochta setelah kematiannya sebagai "pembela iman" karena komitmennya terhadap pendirian hak dan keyakinan Gereja.[3][4] Ia menjadi tahanan perang pada Perang Dunia II. Selama berdasawarsa-dasawarsa berikutnya, ia berhenti dari tugas-tugas gerejawinya sampai akhir hidupnya saat ia diijinkan untuk melakukannya.[1]

Sebab kekudusannya direncanakan di keuskupan lamanya namun rencana untuk melakukannya kandas dan diurungkan. Masih ada inisiatif lokal untuk menjalankan proses tersebut.[2][5][6]

Catatan dan referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Cardinale Stefano Trochta". Santi e Beati. Diakses tanggal 15 November 2017. 
  2. ^ a b Salvador Miranda. "Consistory of April 28, 1969 (III)". Diakses tanggal 15 November 2017. 
  3. ^ "Štěpán Cardinal Trochta". EYE. 1 March 2010. Diakses tanggal 15 November 2017. 
  4. ^ (Inggris) "Stepán Cardinal Trochta, S.D.B." Catholic-Hierarchy.org. David M. Cheney. Diakses tanggal 21 January 2015. 
  5. ^ "LN: Czech Republic has 18 candidates for Catholic saints". Prague Monitor. 16 January 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-01-12. Diakses tanggal 15 November 2017. 
  6. ^ "Beatification candidates IV: Dioceses of Plzen and Litomerice". Círke.cz. 25 September 2008. Diakses tanggal 15 November 2017. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]