Lompat ke isi

A Temperamental Wife

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
A Temperamental Wife
SutradaraDavid Kirkland
ProduserJohn Emerson
Ditulis olehJane Cowl
Jane Murfin
John Emerson
Anita Loos
PemeranConstance Talmadge
Wyndham Standing
SinematograferOliver T. Marsh
Perusahaan
produksi
DistributorFirst National Pictures
Tanggal rilis
  • 1919 (1919)
NegaraAmerika Serikat
BahasaAntarjudul Inggris

A Temperamental Wife adalah sebuah film drama petualangan bisu Amerika Serikat tahun 1919 garapan David Kirkland dan menampilkan Constance Talmadge, Wyndham Standing dan Ben Hendricks Sr..[1] Film tersebut berdasarkan pada sebuah sandiwara panggung berjudul Information, Please, yang ditulis oleh Jane Cowl dan Jane Murfin.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ ""THE MOVING ROW OF MAGIC SHADOW SHAPES: A Temperamental Wife" By Omar Khayyam". The Sun (905). New South Wales, Australia. 1 August 1920. hlm. 20. Diakses tanggal 10 June 2018 – via National Library of Australia. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]