Abraham's Valley
Tampilan
Abraham's Valley | |
---|---|
Nama lain | Vale Abraão |
Sutradara | Manoel de Oliveira |
Produser | Paulo Branco |
Ditulis oleh | Manoel de Oliveira (diadaptasi dari sebuah novel karya Agustina Bessa-Luís) |
Narator | Mário Barroso |
Sinematografer | Mário Barroso |
Penyunting | Manoel de Oliveira Valérie Loiseleux |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 187 menit 203 menit (pemotongan sutradara)[1] |
Negara | Prancis Portugal Swiss |
Bahasa | Portugis |
Abraham's Valley (bahasa Portugis: Vale Abraão) adalah sebuah film drama berbahasa Portugis tahun 1993 garapan Manoel de Oliveira, berdasarkan pada sebuah novel karya Agustina Bessa-Luís, dan sebagian terinspirasi oleh novel tahun 1857 karya Gustave Flaubert Madame Bovary.[2][3] Film tersebut terpilih menjadi perwakilan Portugal untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-66, tetapi tak masuk nominasi.[4][5]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Abraham's Valley (1993) - IMDb" – via www.imdb.com.
- ^ Canby, Vincent (October 5, 1993). "Review/Film Festival; Following Flaubert, An Eminent Director Finds a Fresh Ema" – via NYTimes.com.
- ^ Andrew, Geoff (June 1, 2001). Film: The Critics' Choice : 150 Masterpieces of World Cinema Selected and Defined by the Experts. Aurum Press. ISBN 9781854107985 – via Google Books.
- ^ Margaret Herrick Library, Academy of Motion Picture Arts and Sciences
- ^ Frook, John Evan (30 November 1993). "Acad inks Cates, unveils foreign-language entries". Variety. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 February 2013. Diakses tanggal 25 August 2008.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Abraham's Valley di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Vale Abraão at amordeperdicao.pt (dalam bahasa Portugis).