Lompat ke isi

Adrienne Corri

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Adrienne Corri
Corri di Vampire Circus (1972)
LahirAdrienne Riccoboni
(1931-11-13)13 November 1931[1][2][3][4][5]
Glasgow, Lanarkshire, Skotlandia
Meninggal13 Maret 2016(2016-03-13) (umur 84)
London, Inggris
PekerjaanAktris
Tahun aktif1949–1992
Suami/istri
(m. 1961; c. 1967)
IMDB: nm0180920 Allocine: 57710 Allmovie: p15107 IBDB: 81730
Discogs: 2845381 Find a Grave: 160113894 Modifica els identificadors a Wikidata

Adrienne Corri (nee Adrienne Riccoboni, 13 November 1931 – 13 Maret 2016)[6] adalah seorang aktris berkebangsaan Skotlandia.[7] Diaa terlahir sebagai Adrienne Riccoboni di Glasgow pada November 1931, putri dari ibu berdarah Inggris (Olive Smethurst) dan ayah berpaspor Italia (Luigi Riccoboni; terkadang dieja Reccobini). Pada 1930-an ayahnya Luigi (dikenal sebagai Louis) mengelola Crown Hotel di Callander, Perthshire. Dia punya satu saudara laki-laki.[8]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]