Lompat ke isi

Afrikaans Idols

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Afrikaans Idols
PembuatSimon Fuller
PemeranSean Else
Taliep Petersen

Deon Maas
Mynie Grové
Negara asalAfrika Selatan
Rilis asli
JaringanKykNet
Rilis2006 –
2006
Finalis(beserta tanggal tereliminasi)
Musim Pertama(2006)
Dewald LouwJuara
Alzonia Titus28 Agustus
Willem Botha28 Agustus
Nelda Janse Van Rensburg21 Agustus
Jaco Labuschagné 21 Agustus
Valeska Smit14 Agustus
Joslin Pieterse 14 Agustus
Tracey-Lee Oliver 7 Agustus
Christiaan Kritzinger 7 Agustus
Danelle De Vries 31 Juli
Crushanda Forbes 31 Juli
Jay Theron 31 Juli

Afrikaans Idols adalah bagian dari acara realitas kontes bernyanyi yang sebelumnya diadaptasi dari acara Pop Idol. Diselenggarakan dinegara Afrika Selatan. Namun sebelumnya di Afrika Selatan ini telah terselenggara acara Idols. Yang berbeda dalam acara ini, adalah bahasa yang dipergunakan. Jika di Idols menggunakan bahasa Inggris, dalam acara ini menggunakan bahasa Afrika.


Audisi diselenggarakan di beberapa kota, seperti Cape Town, Bloemfontein, Port Elizabeth, Johannesburg hingga kekota Windhoek, Namibia.

Pembawa Acara dan Juri

[sunting | sunting sumber]

Pembawa Acara

[sunting | sunting sumber]
  • Sean Else
  • Taliep Petersen
  • Deon Maas
  • Mynie Grové

Statistik 3 Terbawah

[sunting | sunting sumber]
Tanggal Tema 4 Terbawah
31 Juli Lagu Favorit Jay Theron Crushanda Forbes Danelle de Vries Nelda Jansen van Rensburg
Tanggal Tema 3 Terbawah
7 Agustus Dans, Luister, Folk Christiaan Kritzinger Tracey-Lee Oliver Valeska Smith
14 Agustus Hits Afrika Joslin Pieterse Valeska Smith (2) Alzonia Titus
21 Agustus Pilihan Pemirsa Nelda Jansen van Rensburg (2) Jaco Labuschagne Alzonia Titus (2)
28 Agustus Grand Final Alzonia Titus (3) Willem Botha Dewald Louw

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]