Aldonny Supriyadi
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Agustus 2017. |
Aldonny Supriyadi | |
---|---|
Lahir | Aldonny Supriyadi Bandung, Jawa Barat, Indonesia |
Nama lain | Themfuck |
Pekerjaan | Penyanyi |
Suami/istri | Hanti Susanti Supriyadi |
Anak | 1 |
Karier musik | |
Genre | |
Instrumen | vokal |
Tahun aktif | 1993─2015 |
Label |
|
Mantan anggota | Jeruji |
Aldonny Supriyadi atau popular dipanggil Themfuck adalah mantan vokalis kelompok musik bernama Jeruji asal Tanah Pasundan, Bandung.[1][2][3]
Diskografi
[sunting | sunting sumber]Album
- Freedom, 41 Recs, 1998.
- Lawan, Napi Recs, 2000.
- 3rd, Subciety Recs, Agustus 2004.
- Warlock
Single
- No Really Competitions, Bandung’s Burning, kaset diproduksi oleh Riotic Recs, Bandung, 1997.
- Pianjingeun, Tian An Men, piringan hitam diproduksi oleh 89 Recs Prancis, 1997.
- Broken, Brain Beverages, kaset diproduksi oleh Harder Recs, Bandung, 1998.
- Pianjingeun, Tian An Men, compact disc diproduksi oleh All System Fail dan 89 Recs Prancis, 1999.
- Drunk With Power, A Ticket To Ride “benefit for local skatepark”, ISA (Indonesian Skateboarding Association) dan Spills Records, 1999.
Split
- 4 Harvest Live Recording Jeruji bersama dengan Puppen, Forgotten dan Blind To See melakukan pertunjukan yang direkam secara live di Dago Tea House indoor pada tahun 2001 yang dirilis dalam bentuk kaset, CD dan VCD.
Lihat juga
[sunting | sunting sumber]Catatan kaki
[sunting | sunting sumber]- ^ Nurmatari, Avitia (2015/08/11 13:26:24 WIB). "Donny, Tinggalkan Ketenaran di Band Jeruji Demi Hijrah Mengaji". detikcom. Diakses tanggal 12 Agustus 2015.
- ^ icki (September 26th, 2011). "Monday Photo Blog: Return to Indonesia". maximumrocknroll.com. Diakses tanggal 12 September 2015.
- ^ Nurmatari, Avitia (Selasa 11 Aug 2015, 10:54 WIB). "Tentang Para Pemuda Hijrah di Masjid Al Lathiif, Skater Sampai Eks Vokalis". detikcom. Diakses tanggal 12 September 2015.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Profil Jeruji Diarsipkan 2014-12-20 di Wayback Machine.
- Facebook resmi Jeruji