Amril Arief
Tampilan
Amril Arief | |
---|---|
Lahir | 7 Agustus 1952 Batu Sangkar, Tanah Datar, Sumatera Barat |
Kebangsaan | Indonesia |
Pekerjaan | Ekonom |
Dikenal atas | Petinggi Bank Indonesia |
Anak | Fachrizal Alief, Febriandi, Aldi Fajar, dan Arvina Arief |
Amril Arief (lahir 7 Agustus 1952) adalah seorang ahli ekonomi dan keuangan Indonesia.[1]
Ia pernah menjabat sebagai Direktur Perencanaan Strategis dan Hubungan Masyarakat Bank Indonesia (BI).[2] Sebelumnya ia juga pernah menjabat sebagai Kepala BI Semarang dan DIY sekaligus Pimpinan BI Regional Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara.[3]
Amril Arief merupakan putra Lintau, Tanah Datar, Sumatera Barat.[4] Dalam pernikahannya, Amril Arief telah dikaruniai empat orang anak, yaitu Fachrizal Alief, Febriandi, Aldi Fajar, dan Arvina Arief.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b "Bukan Lagi Menara Gading" Diarsipkan 2015-09-24 di Wayback Machine. Suaramerdeka.com, 18-08-2004. Diakses 27-12-2014.
- ^ "Suku bunga BI tetap" BBC, 06-03-2008. Diakses 27-12-2014.
- ^ "DKI dan Banten Paling Banyak Serap Dana Masyarakat" Diarsipkan 2014-12-27 di Wayback Machine. Tempo.co, 07-07-2005. Diakses 27-12-2014.
- ^ "Lintau Menuju Nagari Cyber" Diarsipkan 2014-12-27 di Wayback Machine. Padangmedia.com, 14-08-2011. Diakses 27-12-2014.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- "Uang Rp15 Miliar Dimusnahkan BI Surabaya Tiap Hari" Okezone.com, 19-08-2008. Diakses 27-12-2014.