Andra Matin
Tampilan
Isandra Matin Ahmad atau biasa disebut Andra Matin adalah seorang arsitek Indonesia. Dia telah mendapatkan beberapa penghargaan. Ia mendirikan Andra Matin Architects pada tahun 1988.[1]
Penghargaan
[sunting | sunting sumber]- IAI (Ikatan Arsitek Indonesia) Award untuk Gedung kantor Le Bo Ye Graphic Design, 1999
- IAI Award untuk Gedung Dua8 di Kemang, Jakarta Selatan, 2002
- IAI Award, Conrad Chapel di Bali (bersama Antony Liu dan Ferry Ridwan), 2006
- IAI Award, kantor Javaplant di Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah, mendapat, 2006
- Wallpaper Architecture Directory menobatkan Andra Matin sebagai salah satu arsitek, dari 101 arsitek dunia, yang paling berkiprah pada tahun 2007.
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ http://www.indonesiatatler.com/tatler-list/500list/andra-matin%7CProfil[pranala nonaktif permanen] Andra Matin di Majalah Tatler>