Lompat ke isi

Angelina dari Marsciano

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Angelina dari Marsciano

Pendiri dan abdis
Lahir1357
Montegiove, Umbria, Negara Gereja
Meninggal14 Juli 1435
Foligno, Umbria, Negara Gereka
Dihormati diGereja Katolik Roma
(Ordo Ketiga Santo Fransiskus dan Ordo Santa Klara)
Beatifikasi8 Maret 1825 oleh Paus Leo XII
Tempat ziarahChiesa di San Francesco
Foligno, Perugia, Italia
Pesta13 Juli (sebelumnya 21 Juli)

Angelina dari Marsciano, T.O.R. (atau Angelina dari Montegiove; 1357 – 14 Juli 1435) adalah seorang pendiri dan Suster Relijius Italia dan seorang beata Gereja Katolik Roma. Ia mendirikan kongregasi Suster Relijius Ordo Reguler Ketiga Fransiskan, yang kini dikenal sebagai Kesusteran Fransiskan Beata Angelina. Ia umumnya dikenal karena mendirikan Ordo Reguler Ketiga untuk wanita, karena kongregasi relijiusnya menandai pendirian komunitas wanita Fransiskan pertama yang hidup di bawah aturan Ordo Regiuler Ketiga yang dinaungi oleh Paus Nikolas V.[1]

Tak seperti Ordo Kedua gerakan Fransisikan, para biarawati Ordo Santa Klara, mereka bukanlah ordo relijius tertutup, namun aktif dalam melayani kaum papa di sekitara mereka sepanjang sebagian besar sejarah mereka.[2] Ia dikenang oleh Fransiskan pada 4 Juni. Perayaan liturginya diadakan pada 13 Juli.[3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^  Herbermann, Charles, ed. (1913). "Franciscan Order". Catholic Encyclopedia. New York: Robert Appleton Company. .
  2. ^ "La Beata Angelina dei Conti di Marsciano: Biografia". Franciscan Sisters of the Blessed Angelina (dalam bahasa Italia). Diakses tanggal 26 December 2012. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama foley