Anggur Cassia
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Anggur Osmanthus | |||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Botol-botol anggur cassia | |||||||||||
Hanzi: | 桂花酒 | ||||||||||
| |||||||||||
Anggur Cassia | |||||||||||
Hanzi: | 桂酒 | ||||||||||
|
Anggur Cassia, anggur osmanthus, atau Kuei Hua Chen Chiew adalah sebuah minuman Tionghoa beralkohol, yang terkadang memiliki rasa manis, terbuat dari baijiu dan diberi rasa dengan bunga osmanthus manis. Minuman tersebut didistilasi, namun biasanya memiliki kadar alkohol kurang dari 20%.
Di Tiongkok, anggur cassia diasosiasikan dengan Xi'an[1] dan Guizhou,[2][3] namun produksinya kini dilakukan di seluruh Tiongkok, termasuk Beijing[4] dan Hunan.[5]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Xiang Yang. Xi'an – China's Ancient Capital, pp. 90 ff. Foreign Languages Press (Beijing), 1993.
- ^ Small, Ernest. Top 100 Food Plants, p. 179. NRC Research Press (Ottawa), 2009. Accessed 8 November 2013.
- ^ China Directory of Industry and Commerce and Economic Annual, Vol. 2, pp. 429–430. Xinhua Publishing, 1984.
- ^ China Market, Issue 11, p. 15. China Market Publishing Corporation, 1987.
- ^ Zhonghua Mei Jiu, p. 408. 中国轻工业出版社, China. 食品工业局. 轻工业出版社, 1985. Accessed 8 November 2013.