Lompat ke isi

Anna Sharyhina

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Anna Sharyhina
Lahir1978
KebangsaanUkraine
Nama lainAnna Borysivna Sharyhina
PekerjaanActivist
OrganisasiCo-founder in NGO Woman Association Sphere and NGO Kyivpride[1]
Dikenal atasMembers of feminist and LGBT events in Kharkiv
X: a_sharyhina Modifica els identificadors a Wikidata

Anna Borysivna Sharyhina (lahir tahun 1978) adalah seorang feminis Ukraina dan aktivis LBGT.[2][3][4][5][6][7] Dia adalah salah satu pendiri Asosiasi Wanita Sphere, sebuah organisasi feminis lesbian di Kharkiv. ia juga merupakan bagian dari sebuah organisasi non-profit Kyiv Pride.[8][9] Ia juga merupakan bagian dari panitia penyelenggara Pawai Kebangaan di Kiev. Pawai ini adalah proyek tahunan yang ditujukan untuk ketidaksetaraan gender di negara ini, dan dijalankan oleh organisasi Sphere.[10][11][12]

Ia telah menjalin hubungan denganr Vira Chemygina. Mereka mengatakan pada wawanca pada tahun 2015, lebian terkadang masih dilupakan dalam perjuangan LBGT di Ukraina.[10]

Anna merupakan bagian dari komunitas LGBT Ukraina. Ia terlibat dalam kegiatan berjalan bersama untuk kesetaraa di Kiev. Pada acara ke-2 nya yang diadakan pada tahun 2015 kegiatan ini mendapatkan dukungan dari sejumlah publik figur. Kegiatan ini juga didampingi oleh aparat polisi. Sayangnya kegiatan ini hanya bertahan untuk 15 menit dikarenakan protes dari pihak konservatif. Ada 10 orang yang terluka pada acara tersebut.[13] Advokasinya banyak mengalami halangan di Ukrania. Saat ia memberikan ceramah tentang pergerakan LGBT di Kharkiv. Kegiatan tersebut dipindahkan 2 kali dikarenakan alasan keamanan.[14]

Pada 2015, parlemen Ukrania mengesahkan undang-undang non-diskriminasi yang memberikan perlindungan di tempat kerja bagi warga negara LGBTQ.[15]

Pada 2016, pawai kebanggan di Kiev berjalan lancar tanpa insiden. Ini merupakan suatu pencapaian untuk komunitas LGBT di Ukrania. Teruma karena pada tahun sebelumnya, terjadi kekerasan pada acara tersebut.[16][17]

PrideHub yang berlokasi di Kharkiv, diserang oleh orang-orang bertopeng dengan granat asap pada Juli 2018. Bangunan tersebut juga di rusak dengan coretan yang mengunakan darah binatang. Kejadian tersebut kemudian dilaporkan kepada polisi dan ada lebih dari 1.000 surat keluhan yang ditunjukan kepada Menteri Dalam Negeri Arsen Avakov. Tetapi tidak ada tindakan lebih lanjut.[18][19]

Pada 2019, Anna menyatakan serangan dan protest terhadap gerakan LGBT terus meningkat.[11][18] Pada tahun yang sama pemerintah setempat juga ingin membatasi Pawai kebanggan di Kiev.[20] Pada Maret 2019, Anna termasuk sebagai penyelenggara untuk Pekan Solidaritas Perempuan di Kharkiv yand diadakan pada minggu pertama bulan Maret.

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, Mike Pompeo mengunjungi Ukraina pada awal 2020, tetapi menolak untuk bertemu dengan para pemimpin komunitas LGBT.[19][21][22][18][23][24]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Anna Sharyhina « EuroCentralAsian Lesbian* Community". europeanlesbianconference.org. Diakses tanggal 2020-03-11. 
  2. ^ "Story no.11. Anna Sharyhina". Gay-Alliance Ukraine (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  3. ^ Gr, Chanelle. "Archives des Anna Sharyhina". Association STOP HOMOPHOBIE | Information - Prévention - Aide aux victimes (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  4. ^ Desiateryk, Dmytro (30 Maret 2016). "Freedom, equality, sisterhood". Diakses tanggal 2020-03-14. 
  5. ^ "Lecture LGBT movement in Ukraine: From homonationalism to queer anarchism". IZOLYATSIA (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  6. ^ March 24, TimCA; am, 2017 at 8:52 am EDT at 8:52 (2017-03-23). "LGBT activists from Ukraine visit D.C." Washington Blade: Gay News, Politics, LGBT Rights (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  7. ^ "Anna Sharyhina про дискусію на тему "Gender & Sex"". Maidan Website (dalam bahasa Inggris). 2016-04-16. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-08-24. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  8. ^ "Anna Sharyhina « EuroCentralAsian Lesbian* Community". europeanlesbianconference.org. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  9. ^ "О нас - Харьковское Женское Объединение "Сфера"". Жіноче об'єднання Сфера (dalam bahasa Ukraina). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  10. ^ a b Claire Gaillard, Anna Sharyhina – Ukraine, Hope for the Future, Les Spread the Word, 5 October 2015. Translated by Leanne Ross.
  11. ^ a b ""When we compromise, it's as if we admit we're not equal": Anna Sharyhina on feminism and LGBT rights in Ukraine". openDemocracy. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  12. ^ "Громадська Організація "КиївПрайд" запрошує до роботи в Організаційному комітеті КиївПрайд2017 | Громадський Простір". www.prostir.ua (dalam bahasa Ukraina). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-11-07. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  13. ^ Clara Marchaud, Kyiv Pride week events to raise awareness, defend LGBTQ rights, Kyiv Post, June 8, 2018.
  14. ^ Ganna Grytsenko, What are the real barriers to freedom of assembly in Ukraine?, openDemocracy, May 16, 2018.
  15. ^ Campaign, Human Rights. "Ukrainian LGBTQ Advocates Visit HRC". Human Rights Campaign (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  16. ^ "Ukraine LGBT Activists Worry About Future | Voice of America - English". www.voanews.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  17. ^ "Ukraine did it! LGBT Equality March passes without major problems". Human Rights in Ukraine. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  18. ^ a b c Anna Nemtsova, Mike Pompeo Snubs Ukraine’s Embattled LGBTQ Community, The Daily Beast, Jan 31, 2020.
  19. ^ a b Lily Wakefield, US Secretary of State Mike Pompeo refuses to meet with LGBT activists in Ukraine, Pink News, February 1, 2020.
  20. ^ "Kharkiv authorities not to block Equality March". LB.ua. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  21. ^ "US Secretary of State Mike Pompeo refuses to meet with LGBT activists in Ukraine". Alturi (dalam bahasa Inggris). 2020-02-02. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  22. ^ "Anna Nemtsova: Pompeo snubs Ukraine's embattled LGBTQ community | KyivPost - Ukraine's Global Voice". KyivPost. Diakses tanggal 2020-03-14. 
  23. ^ "Mike Pompeo Snubs Ukraine's Embattled LGBTQ Community". News Break (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. [pranala nonaktif permanen]
  24. ^ "Mumbai Pridegoers arrested for speaking out against Indian government". The Bay Area Reporter / B.A.R. Inc. (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-14. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]