Arrieta, Vizcaya
Tampilan
Arrieta adalah sebuah kotamadya di Bizkaia, Euskadi, Spanyol, sekitar 25 kilometer dari timur laut Bilbao. Ibu kota Arrieta ada di Libano.
Geografi
[sunting | sunting sumber]Arrieta mencakup daerah seluas 15 km² dan pada tahun 2001 berpenduduk 521 jiwa.
Di Arrieta terdapat sejumlah desa:
- Agarre
- Jainko-Oleaga
- Libano
- Olatxua-Olabarri
Arrieta berbatasan dengan Bermeo di utara, Busturia dan Rigoitia di barat, Morga di selatan serta Frúniz dan Meñaca di timur.
Budaya
[sunting | sunting sumber]Penduduk Arrieta menuturkan Euskara (bahasa Basque).
Sumber
[sunting | sunting sumber]