Bahasa Wagiman
Bahasa Wagiman (juga dieja Wageman, Wakiman, Wogeman, Wakaman)[7] adalah bahasa asli Australia yang hampir punah, dituturkan di sekitar Pine Creek, di Daerah Katherine, Wilayah Utara, Australia. Penuturnya kurang dari 10 orang, yang semuanya bersuku Wagiman.[8]
Bahasa Wagiman terkenal di kalangan linguistik karena sistem morfologi verbalnya yang kompleks (masih belum banyak diteliti); memiliki kelas kata yang sangat jarang di antara bahasa-bahasa di dunia, yaitu koverba (kata atau imbuhan menyerupai verba yang digunakan secara bersamaan dengan verba lainnya); adanya gabungan kata kerja; serta kemampuannya untuk verbalisasi koverba secara produktif.
Bahasa Wagiman diperkirakan akan punah pada paruh waktu pertama abad ini, sebab generasi muda Wadjigan banyak yang hanya paham sedikit-sedikit akan bahasa ini, dan di antara mereka tidak ada sama sekali yang mampu bercakap dalam bahasa Wagiman.[9]
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ "Wageman". Ethnologue (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2018-06-10.
- ^ Bowern, C. (2011)
- ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Wageman". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.
- ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011.
- ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022.
- ^ "Bahasa Wagiman". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue.
- ^ Carrington, L., & Triffitt, G. (1999: 266)
- ^ Gordon, R. G., Jr. (2005)
- ^ Cook, A.R. (1987: 17-19)
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Butt, M. The Light Verb Jungle. Diarsipkan 2007-03-16 di Wayback Machine. Harvard Working Papers in Linguistics 9: 1-49. 2003.
- Bowern, Claire. How Many Languages Were Spoken in Australia? 2011.
- Carrington, Lois, & Geraldine Triffitt. OZBIB: A Linguistic Bibliography of Aboriginal Australia and the Torres Strait Islands. Canberra: Australian National University. 1999.
- Cook, Anthony R. Wagiman Matyin: a description of the Wagiman language of the Northern Territory. Diarsipkan 2011-02-18 di Wayback Machine. PhD Thesis. Melbourne: La Trobe University, 1987.
- Evans, Nicholas. Bininj Gun-Wok: A pan-dialectal grammar of Mayali, Kunwinjku and Kune. Volumes 1 and 2. Canberra: Pacific Linguistics. 2003. ISBN 0-85883-530-4
- Harvey, Mark. Western Gunwinyguan. In Nicholas Evans, ed. The non-Pama–Nyungan languages of northern Australia: comparative studies of the continent's most linguistically complex region, 285-303. Canberra: Pacific Linguistics, 2003. ISBN 0-85883-538-X
- Merlan, Francesa C. A Grammar of Wardaman: A Language of the Northern Territory of Australia. Berlin: Mouton de Gruyter, 1994. ISBN 3-11-012942-6
- Wilson, Aidan. Negative evidence in linguistics: The case of Wagiman complex predicates. The University of Sydney, 2006.
- Wilson, Stephen. Coverbs and complex predicates in Wagiman. Stanford: CLSI Publications, 1999. ISBN 1-57586-172-0.
- Wilson, Stephen. The language and its speakers Diarsipkan 2007-09-01 di Wayback Machine. Wagiman on-line dictionary. Canberra: AIATSIS, 2001.