Barna Kabay
Tampilan
Barna Kabay (kelahiran 15 Agustus 1948, Budapest) adalah seorang sutradara, penulis latar dan produser film Hungaria. Film buatannya Job's Revolt (1983), yang merupakan hasil kerjasama penyutradaraannya dengan Imre Gyöngyössy, dinominasikan pada Academy Award untuk Film Berbahasa Asing Terbaik.
Filmografi terbaik
[sunting | sunting sumber]- Job's Revolt (1983)
- Yerma (1984)
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Barna Kabay di IMDb (dalam bahasa Inggris)