Lompat ke isi

Break Time

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Break Time (album mini))
Break Time
Album mini karya U-KISS
Dirilis04 Oktober 2010 (2010-10-04)
(see release history)
Direkam2010
GenrePop, electropop
Durasi21:52
LabelNH Media, KT Music/ Sony Music
ProduserBrave Brothers
Kronologi U-KISS
Only One
(2010)Only One2010
Break Time
(2010)
Bran New Kiss
(2011)Bran New Kiss2011
Singel dalam album Break Time
  1. "Shut Up!"
    Dirilis: 04 Oktober 2010 (2010-10-04)

Break Time adalah album mini keempat oleh boyband Korea Selatan, U-KISS. Album mini ini dirilis pada 4 Oktober 2010 dengan singel andalan Shut Up!. Ini adalah EP terakhir U-KISS dengan Alexander dan Kibum.

CD fisik dari EP ini dirilis pada 4 Oktober 2010 di Korea Selatan. Digital download dunia juga dirilis dihari yang sama. Tiga hari setelah perilisan, Break Time langsung menempati #1 di Hanteo music charts. Album ini dirilis pada 24 Maret 2011 di Philipina.

Untuk comeback, mereka menampilkan Shut Up! di Mnet M! Countdown]] pada 7 Oktober 2010. Karena isi MV nya yang ditandai YouTube, Clean Version dirilis dirilis tidak lama sesudahnya.

Daftar Track

[sunting | sunting sumber]
No.JudulDurasi
1."Before Yesterday" (Intro)0:53
2."Shut Up!!" (시끄러!!)3:13
3."Light It Up"3:46
4."Rock Ya Body"3:26
5."Avatar"3:50
6."Shut Up!!" (Instrumental)3:13
7."Light It Up" (Instrumental)3:46
Durasi total:21:52

Chart Album

[sunting | sunting sumber]
Chart Posisi
puncak
Gaon Chart Album Mingguan[1] 3
Gaon Album Chart Bulanan[1] 10
Gaon Chart Album Tahunan[1] 79

Chart Singel

[sunting | sunting sumber]
Lagu Posisi Chart
Gaon Chart[1]
"Shut Up!" 70

Penjualan dan Sertifikat

[sunting | sunting sumber]
Chart Puncak
Gaon physical sales[2] 19,583 (2010)
806 (2011)

Sejarah Perilisan

[sunting | sunting sumber]
Negara Tanggal Format Label
Korea Selatan 4 Oktober 2010 CD, Digital download NH Media
Dunia Digital download
Philipina 24 Maret 2011 CD Sony Music

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b c d (Korea) "Gaon Search - U-KISS". Gaon. Diakses tanggal August 21, 2011. 
  2. ^ (Korea) "Gaon album chart". Gaon. Diakses tanggal August 21, 2011.