Lompat ke isi

British Gulf International Airlines

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
British Gulf International Company LTD.
IATA ICAO Kode panggil
- BGI BRITISH GULF
PenghubungBandar Udara Internasional Sharjah
Armada5
Kantor pusatSão Tomé, Sao Tome dan Principe
Tokoh utamaAndrei Khamkov (Manajer Umum)
Situs webhttp://www.britishgulf.com

British Gulf International Co. LTD[1] adalah maskapai penerbangan kargo yang berbasis di Sharjah, Uni Emirat Arab dan mengoperasikan penerbangan dari Sharjah dan Dubai. Basis utamanya adalah di Bandar Udara Internasional Sharjah, dengan bandar udara penghubung di Bandar Udara Internasional Dubai.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ British Gulf International Co. LTD 28 May 2007
  2. ^ "Directory: World Airlines". Flight International. 2007-03-27. hlm. 89. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]