Cesare Fiorio
Tampilan
(1975) | |
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | 26 Mei 1939 (85 tahun) Turin |
Kegiatan | |
Pekerjaan | pengemudi mobil balap, co-driver (en) , team manager (en) |
Bekerja di | Alfa Romeo Scuderia Ferrari Scuderia Lancia (en) |
Olahraga | Reli Formula One racing (en) |
Keluarga | |
Anak | Alex Fiorio, Giorgia Fiorio (mul) |
Penghargaan
| |
Situs web | masseriacamarda.it… |
Cesare Fiorio (lahir 5 Juni 1939) adalah seorang direktur balap tim F1. Ia pernah bergabung untuk tim Scuderia Ferrari, Ligier dan Minardi. Ia juga sempat menjadi manajer tim untuk tim WRC Lancia. Saat ini ia bekerja sebagai komentator untuk stasiun TV. Putranya yang bernama Alessandro "Alex" Fiorio saat ini menjadi seorang pembalap reli professional.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]