Lompat ke isi

Christianto Ario Wibowo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Christianto Ario Wibowo
LahirChristianto Ario Wibowo
25 Desember 1994 (umur 29)
Kota Jakarta, Indonesia
Nama lainKurosuke
Pekerjaan
Karier musik
GenreRock Alternatif
InstrumenVokal
Gitar
Tahun aktif2012 – sekarang
Artis terkaitAnomalyst
AnggotaAnomalyst
X: christiantoario Instagram: kurosuke.san Youtube: UCLUA3UHhivCIyhKrzNoTPjA Musicbrainz: 28a7f0d2-54d6-48ac-9851-62375eed06d4 Modifica els identificadors a Wikidata

Christianto Ario Wibowo (lahir 25 Desember 1994)atau yang dikenal Kurosuke merupakan seorang Penyanyi berkebangsaan Indonesia. ia merupakan vokalis dari grup musik Anomalyst.[1]

ia mengawali kariernya sebagai vokalis Anomalyst.[1] ia kemudian bersolo karier dengan merilis album pertama, yang berjudul Kurosuke dirilis pada 18 Februari 2018.[2] Kurosuke kembali merilis album kedua, yang berjudul The Tales of Roses and Wine dirilis pada 25 Oktober 2019.[3]

Diskografi

[sunting | sunting sumber]

Album studio

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Alasan Anomalyst Jengah Pada Istilah 'Anak Indie'". www.vice.com. Diakses tanggal 2022-10-17. 
  2. ^ "KUROSUKE RILIS ALBUM PERDANA SELFTITLED "KUROSUKE" SEBUAH ALTER EGO DARI CHRISTIANTO ARIO // ALBUM RELEASE | Mave" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-10-17. 
  3. ^ Lee, Andreas (2019-10-25). "Kurosuke Rilis Album Berjudul "The Tales of Roses & Wine"". USS Feed (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-10-17. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]