Lompat ke isi

Cläre Lotto

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Cläre Lotto
Lahir(1893-09-23)23 September 1893
Kasekow, Provinsi Pomerania, Kerajaan Prusia, Kekaisaran Jerman (kini Casekow, Brandenburg, Jerman)
Meninggal23 Agustus 1952(1952-08-23) (umur 58)
Berlin, Jerman
Nama lain
  • Claire Lotto
  • Kläry Lotto
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1916–1933
IMDB: nm0521556 Modifica els identificadors a Wikidata

Cläre Lotto (23 September 1893 – 23 Agustus 1952) adalah seorang aktris film Jerman dari era film bisu.[1] Ia tampil dalam 41 film antara 1916 dan 1933. Ia menikahi pemeran film Jerman Carl de Vogt, dan memiliki seorang putra, Karl Franz de Vogt (lahir 14 Mei 1917).

Filmografi pilihan

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Cläre Lotto". Film Portal. Diakses tanggal 12 February 2019. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]


Templat:Germany-film-actor-stub