Lompat ke isi

Cook Representative

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Cook Representative
GenreVariety
Cooking
PresenterKim Sung-joo
Ahn Jung-hwan
Kang Ho-dong
Henry Lau
PemeranChoi Hyun-seok
Sam Kim
Lee Won-il
Lee Yeon-bok
Negara asalKorea Selatan
Bahasa asliKorea
Jmlh. episode1 (per 28 Februari 2016)
Produksi
Lokasi produksiKorea Selatan
Durasi70 menit
Rilis asli
JaringanJTBC
Rilis17 Februari 2016 (2016-02-17) –
sekarang

Cook Representative (Hangul쿡가대표) adalah program varietas memasak Korea Selatan tahun 2016 yang dibintangi oleh Kim Sung-joo, Ahn Jung-hwan, Kang Ho-dong, Henry Lau, Choi Hyun-seok, Sam Kim, Lee Won-il dan, Lee Yeon-bok, adalah program spin-off dari Please Take Care of My Refrigerator. Acara ini disiarkan di JTBC pada hari Rabu pada pukul 22:50 (WSK) dimulai pada tanggal 17 Februari 2016.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kim, Hyung-woo (17 February 2016). "홍콩관광청, 세프 원정대 '쿡가대표 홍콩편' 17일 첫 방". Sports Chosun. Diakses tanggal 2016-02-18. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]