Lompat ke isi

County Lincoln, Nevada

Koordinat: 37°38′N 114°53′W / 37.64°N 114.88°W / 37.64; -114.88
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Letak di negara bagian Nevada

Lincoln County merupakan sebuah county yang terletak di negara bagian AS Nevada. Menurut sensus 2000, penduduknya berjumlah 4.165 jiwa. Ibukota county terletak di Pioche.

Cathedral Gorge dan Lincoln County dekat Panaca

Lincoln County dibentuk tahun 1866 setelah Nevada memindahkan batasan negara bagiannya ke timur dan selatan menuju teritori Utah dan Arizona. Dinamai setelah Abraham Lincoln, Presiden Amerika Serikat ke-16. Sebenarnya bernama "Stewart County", setelah Senator Nevada William M. Stewart, tetapi diubah dalam UU berbeda. Crystal Springs adalah ibu kota pertamanya tahun 1866, diikuti oleh Hiko tahun 1867, dan Pioche tahun 1871.

Menurut Biro Sensus AS, county ini memiliki luas 10.637 mil persegi (27,549 km²), di mana, 10.634 mil persegi (27,541 km²) berupa tanah dan 3 mil persegi (8 km²) atau 0.03% berupa air. Sementara Lincoln adalah county terbesar ketiga di Negara Bagian Nevada, Lincoln adalah yang terbesar ke-7 di Amerika Serikat, tidak termasuk borough dan wilayah sensus di Alaska.

Jalan tol utama

[sunting | sunting sumber]

County terdekat

[sunting | sunting sumber]

Pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Sekolah umum di Lincoln County berada di bawah Distrik Sekolah Lincoln County. Sekolah-sekolah tersebut meliputi:

  • Pioche Elementary School
  • Caliente Elementary School
  • Pahranagat Valley Elementary School
  • Panaca Elementary School
  • Meadow Valley Middle School
  • Pahranagat Valley Middle School
  • Lincoln County High School
  • C. O. Bastian High School
  • Pahranagat Valley High School
Sebuah papan di U.S. Route 93 di Lincoln County

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

37°38′N 114°53′W / 37.64°N 114.88°W / 37.64; -114.88