Lompat ke isi

Dacia Romawi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dacia Romawi,[1] juga disebut Dacia Traiana[2] atau Dacia Felix,[3] adalah provinsi Kekaisaran Romawi (106-271/275 AD).[1][2][4] Wilayah ini meliputi Transylvania timur dan tenggara, Banat dan Oltenia.[3] Sejarawan memperkirakan Dacia Romawi memiliki populasi sekitar 650.000 hingga 1.200.000 penduduk.[5]

Penaklukan Dacia diselesaikan oleh Kaisar Trajan (98-117) setelah dua peperangan melawan Kerajaan Dacia.[3] Namun, tidak semua wilayah Dacia diduduki oleh Romawi: Moldavia, Maramureş, dan Crişana tetap dikuasai oleh Dacia.[5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b MacKendrick, Paul (1969). The Dacian Stones Speak. 
  2. ^ a b Grumeza, Ion. Dacia: Land of Transylvania, Cornerstone of Ancient Eastern Europe. 
  3. ^ a b c Klepper, Nicolae (2002). Romania: An Illustrated History. 
  4. ^ Pop, Ioan Aurel (1999). Romanians and Romania: A Brief History. 
  5. ^ a b Georgescu, Vlad (1991). The Romanians - A History.