Lompat ke isi

Dad Behavior

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
"Dad Behavior"
Episode no.Musim 28
Disutradarai olehSteven Dean Moore
Ditulis olehRyan Koh
Tanggal mula
ditayangkan
20 November 2016 (2016-11-20)

"Dad Behavior" adalah episode kedelapan dari musim kedua puluh delapan sitkom animasi Amerika Serikat The Simpsons dan episode ke-604 secara keseluruhan. Episode tersebut awalnya disiarkan dalam saluran Fox di Amerika Serikat pada 20 November 2016.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Dad Behavior · season 28 episode 8 · Simpsons World on FXX". Simpsons World.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-02-12. Diakses tanggal June 17, 2018. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]