Lompat ke isi

Daftar kota di Prefektur Nagasaki menurut jumlah penduduk

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Daftar berikut ini berisi semua kota (termasuk kota kecil dan desa) di prefektur Nagasaki, Jepang, yang penduduknya berjumlah lebih dari 5.000 jiwa menurut sensus 2015. Per 1 Oktober 2015, ada 20 tempat yang memenuhi kriteria ini. Daftar ini hanya mencantumkan jumlah penduduk kota, kota kecil, dan desa di dalam batas resminya, tidak termasuk kotamadya atau kota pinggiran lain di kawasan sekitarnya.

Nagasaki
Sasebo
Isahaya

Tabel berikut ini berisi 20 kota, kota kecil, dan desa di Nagasaki yang jumlah penduduknya kurang lebih 5.000 pada 1 Oktober 2015 menurut sensus 2015. Tabel ini juga memberi selayang pandang perubahan jumlah penduduk sejak sensus 1995.[1]

Peringkat
(2015)
Nama Status 2015 2010 2005 2000 1995
1 Nagasaki Kota 429,508 443,766 455,206 470,135 487,063
2 Sasebo Kota 255,439 261,101 269,574 274,399 279,551
3 Isahaya Kota 138,078 140,752 144,034 144,299 142,517
4 Ōmura Kota 92,757 90,517 88,040 84,414 79,279
5 Minamishimabara Kota 46,535 50,363 54,045 57,045 58,898
6 Shimabara Kota 45,436 47,455 50,045 51,563 52,853
7 Unzen Kota 44,115 47,245 49,998 52,230 54,048
8 Nagayo Kota kecil 42,548 42,535 42,655 40,356 35,377
9 Gotō Kota 37,327 40,622 44,765 48,533 51,295
10 Hirado Kota 31,920 34,905 38,389 41,586 43,966
11 Tsushima Kota 31,457 34,407 38,481 41,230 43,513
12 Togitsu Kota kecil 29,804 30,110 29,127 28,065 26,932
13 Saikai Kota 28,691 31,176 33,680 35,288 36,327
14 Iki Kota 27,103 29,377 31,414 33,538 35,089
15 Matsuura Kota 23,309 25,145 26,993 28,370 30,470
16 Shinkamigotō Kota kecil 19,718 22,074 25,039 27,559 29,845
17 Hasami Kota kecil 14,891 15,227 15,367 15,462 15,565
18 Kawatana Kota kecil 14,067 14,651 15,158 15,325 15,064
19 Saza Kota kecil 13,626 13,599 13,697 13,335 12,695
20 Higashisonogi Kota kecil 8,298 8,903 9,657 10,026 10,349

Referensi

[sunting | sunting sumber]