Daftar museum di Lampung
Tampilan
Daftar ini belum tentu lengkap. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |
Berikut adalah daftar museum di Provinsi Lampung berdasarkan data dari Asosiasi Museum Indonesia dan Kemendikbud. Terdapat total 3 museum di Lampung yang terdaftar di Kemendikbud. Daftar museum ini diurutkan berdasarkan kabupaten dan abjad sebagai berikut:[1]
No. | Kode Pengelolaan | Nama Museum | Alamat | Kecamatan | Kabupaten |
---|---|---|---|---|---|
1 | MS000446 | Museum Kekhatuan Semaka | Jl. Kota Agung Bengkunat No. 21 | Bandar Negeri Semuong | Tanggamus |
2 | MS000076 | Museum Ketransmigrasian Lampung | Jl. Ahmad Yani | Gedung Tataan | Pesawaran |
3 | MS000009 | Museum Negeri Provinsi Lampung | Jl. Zaenal Abidin Pagar Alam No. 64 | Rajabasa | Bandar Lampung |
- ^ "Data Master Warisan Budaya Benda Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan". Diakses tanggal 2019-06-07.