Lompat ke isi

Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Coco

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Coco

Lee Unkrich meraih beberapa penghargaan dan nominasi atas penyutradaraannya.
Jumlah[a]
Kemenangan 67
Nominasi 84
Referensi

Coco adalah sebuah film fantasi animasi komputer 3D Amerika Serikat tahun 2017 yang diproduksi oleh Pixar Animation Studios dan dirilis oleh Walt Disney Pictures. Film ini disutradarai oleh Lee Unkrich dan didasarkan pada sebuah ide asli karya Unkrich dengan skenario yang ditulis oleh Adrian Molina (yang juga menjadi salah satu sutradaranya) dan Matthew Aldrich. Film ini mengisahkan tentang Miguel Rivera (disuarakan oleh Anthony Gonzalez)—seorang pemuda berusia 12 tahun yang tak sengaja menyeberang ke dunia kematian. Di sana, ia mencari bantuan dari almarhum kakek buyutnya yang merupakan seorang musisi untuk membantunya kembali ke dunia nyata. Para pengisi suara dari film ini juga meliputi Gael García Bernal, Benjamin Bratt, Alanna Ubach, Renée Victor, Ana Ofelia Murguía, dan Edward James Olmos.[1]

Film ini tayang perdana di Festival Film Internasional Morelia pada tanggal 20 Oktober 2017. Film ini dirilis di Meksiko sepekan berikutnya,[2] sebelum dirilis di lebih dari 3.900 bioskop di Amerika Serikat dan Kanada pada tanggal 27 November.[3] Hingga Agustus 7, 2018, Coco meraup keuntungan sebesar $807.1 juta di box office seluruh dunia.[4] Rotten Tomatoes, sebuah situs web pengumpul ulasan, menyurvei 276 ulasan dan menyatakan bahwa 97% di antaranya bersifat positif.[5] Metacritic menyatakan bahwa skor rata-ratanya adalah 81 dari 100 berdasarkan pada 48 ulasan, mengindikasikan "pengakuan universal".[6]

Coco meraih berbagai penghargaan dan nominasi, beberapa di antaranya berada dalam kategori Film Animasi Terbaik dan Lagu Asli Terbaik (untuk lagu "Remember Me"). Film ini dipilih oleh National Board of Review sebagai Film Animasi Terbaik tahun 2017. Pada perhelatan Academy Awards ke-90, film ini memenangkan Film Animasi Terbaik dan Lagu Asli Terbaik. Film ini meraih dua nominasi di Penghargaan Golden Globe ke-75, memenangkan kategori Film Fitur Animasi Terbaik. Coco juga memenangkan BAFTA Award untuk Film Animasi Terbaik dan Critics' Choice Movie Award untuk Film Animasi Terbaik dan Lagu Terbaik. Film ini memimpin Annie Awards ke-45 dengan tiga belas nominasi, dan memenangkan rekor sebelas penghargaan,[7] yang meliputi Film Animasi Terbaik, Pengabdian Terbaik untuk Penyutradaraan dalam sebuah Produksi Fitur Animasi, Pengabdian Terbaik untuk Penulisan dalam sebuah Produksi Fitur Animasi, dan Pengabdian Terbaik untuk Pengisian Suara dalam sebuah Produksi Fitur Animasi untuk Gonzalez. Produser Darla K. Anderson memenangkan penghargaan Produser Film Teatrikal Animasi Terbaik di Producers Guild of America Awards ke-29. Film ini memenangkan dua Saturn Award untuk Film Animasi Terbaik dan Musik Terbaik. Efek visual dari film ini diakui oleh Visual Effects Society, membuat film ini meraih seluruh empat penghargaan untuk kategori film animasinya.

Penghargaan

[sunting | sunting sumber]
Penghargaan Tanggal acara Kategori Penerima dan nominee Hasil Ref.
Academy Awards 4 Maret 2018 Film Animasi Terbaik Unkrich, LeeLee Unkrich and Darla K. Anderson Menang [8]
Lagu Asli Terbaik "Remember Me" Menang
ACE Eddie Awards 26 Januari 2018 Film Fitur Animasi Suntingan Terbaik Bloom, SteveSteve Bloom Menang [9]
Alliance of Women Film Journalists 9 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang[b] [10]
[11]
Perempuan Animasi Terbaik Mama Imelda Nominasi
Annie Award 3 Februari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [12]
Efek Animasi dalam sebuah Produksi Animasi Galinak, ShaunShaun Galinak, Dave Hale, Jason Johnston, Carl Kaphan, Keith Daniel Klohn Menang
Animasi Karakter dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Chun Chiu Lee, JohnJohn Chun Chiu Lee Menang
Rutland, AllisonAllison Rutland Nominasi
Rancangan Karakter dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Arriaga, DanielDaniel Arriaga, Daniela Strijleva, Greg Dykstra, Alonso Martinez, Zaruhi Galstyan Menang
Penyutradaraan dalam sebuah Produksi Fitur Unkrich, LeeLee Unkrich dan Adrian Molina Menang
Musik dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Giacchino, MichaelMichael Giacchino, Kristen Anderson-Lopez, Robert Lopez, Germaine Franco, Adrian Molina Menang
Rancangan Produksi dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Jessup, HarleyHarley Jessup, Danielle Feinberg, Bryn Imagire, Nathaniel McLaughlin, Ernesto Nemesio Menang
Papan Cerita dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Kelly, DeanDean Kelly Menang
Sharafian, MadelineMadeline Sharafian Nominasi
Pengisian Suara dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Gonzalez, AnthonyAnthony Gonzalez Menang
Penulisan dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Molina, AdrianAdrian Molina dan Matthew Aldrich Menang
Penyuntingan dalam sebuah Produksi Fitur Animasi Bloom, SteveSteve Bloom, Lee Unkrich, Greg Snyder, Tim Fox Menang
African-American Film Critics Association 7 Februari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [13]
Film 10 Besar Coco Menang
Art Directors Guild 27 Januari 2018 Rancangan Produksi dalam sebuah Film Animasi Jessup, HarleyHarley Jessup Menang [14]
Austin Film Critics Association 8 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [15]
Boston Society of Film Critics 10 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [16]
British Academy Film Awards 18 Februari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [17]
Cinema Audio Society Awards 24 Februari 2018 Pengabdian Terbaik dalam Tata Suara untuk sebuah Film – Animasi Caro, VinceVince Caro, Christopher Boyes, Michael Semanick, Joel Iwataki dan Blake Collins Menang [18]
Chicago Film Critics Association 12 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [19]
Critics' Choice Movie Awards 11 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [20]
Lagu Terbaik "Remember Me" Menang
Dallas–Fort Worth Film Critics Association 13 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [21]
Detroit Film Critics Society 7 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Nominasi [22]
Empire Awards 18 Maret 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [23]
Florida Film Critics Circle 23 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [24]
Georgia Film Critics Association 12 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [25]
Lagu Asli Terbaik "Remember Me" Menang
Golden Globe Awards 7 Januari 2018 Film Fitur Animasi Terbaik Coco Menang [26]
Lagu Asli Terbaik "Remember Me" Nominasi
Golden Reel Awards 18 Februari 2018 Pengabdian Terbaik dalam Penyuntingan Suara – Animasi Fitur Grubbs, J.R.J.R. Grubbs, Chris Boyes, Marshall Winn, Michael Silvers, Michael Silvers, Justin Doyle, Jack Whittaker, Terry Eckton, Dee Selby, Jana Vance, Dennie Thorpe, Geoff Vaughan Menang [27]
Pengabdian Terbaik dalam Penyuntingan Suara – Musikal Davis, StephenStephen Davis dan Warren Brown Nominasi
Golden Tomato Awards 3 Januari 2018 Film Animasi Terbaik 2017 Coco Menang [28]
[29]
Perilisan Luas Terbaik 2017 Coco Peringkat ke-9
Guild of Music Supervisors Awards 8 Februari 2018 Penaungan Musik Terbaik untuk Film: Berbiaya Lebih dari 25 Juta Dolar MacDougall, TomTom MacDougall Nominasi [30]
Lagu/Rekaman Terbaik yang Dibuat untuk sebuah Film "Remember Me" Nominasi
Festival Film Heartland 23 November 2017 Truly Moving Picture Award Unkrich, LeeLee Unkrich Menang [31]
Penghargaan Film Hollywood 5 November 2017 Penghargaan Animasi Hollywood Unkrich, LeeLee Unkrich dan Darla K. Anderson Menang [32]
Hollywood Music in Media Awards 16 November 2017 Musik Asli Terbaik – Film Animasi Giacchino, MichaelMichael Giacchino Menang [33]
Houston Film Critics Society 6 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [34]
Lagu Asli Terbaik "Remember Me" Menang
Penghargaan Humanitas 16 Februari 2018 Fitur – Keluarga Unkrich, LeeLee Unkrich, Jason Katz, Matthew Aldrich dan Adrian Molina Nominasi [35]
Penghargaan IGN 19 Desember 2017 Film Tahun Ini Coco Nominasi [36]
[37]
Film Animasi Terbaik Coco Menang
Imagen Awards 25 Agustus 2018 Film Terbaik Coco Menang [38]
Sutradara Terbaik Unkrich, LeeLee Unkrich dan Adrian Molina Menang
IndieWire Critics Poll 19 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [39]
International Film Music Critics Association 22 Februari 2018 Musik Asli Terbaik untuk sebuah Film Animasi Giacchino, MichaelMichael Giacchino Nominasi [40]
Kids' Choice Awards 24 Maret 2018 Film Animasi Terfavorit Coco Menang [41]
Los Angeles Film Critics Association 3 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Runner-up [42]
National Board of Review 9 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [43]
New York Film Critics Circle 3 Januari 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [44]
New York Film Critics Online 10 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [45]
Online Film Critics Society 28 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [46]
Producers Guild of America Award 20 Januari 2018 Produser Film Teatrikal Animasi Terbaik Anderson, Darla K.Darla K. Anderson Menang [47]
San Diego Film Critics Society 11 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Nominasi [48]
San Francisco Film Critics Circle 10 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [49]
Satellite Awards 11 Februari 2018 Film Animasi atau Media Campuran Terbaik Coco Menang [50]
[51]
Suara Terbaik (Penyuntingan dan Penataan) Coco Nominasi
Saturn Awards 27 Juni 2018 Film Animasi Terbaik Coco Menang [52]
Musik Terbaik Giacchino, MichaelMichael Giacchino Menang
Seattle Film Critics Society 18 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [53]
St. Louis Film Critics Association 17 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [54]
Teen Choice Awards 12 Agustus 2018 Film Fantasi Terbaik Coco Menang [55]
Aktor Film Fantasi Terbaik Gonzalez, AnthonyAnthony Gonzalez Menang
García Bernal, GaelGael García Bernal Nominasi
Toronto Film Critics Association 10 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Runner-up [56]
Visual Effects Society Awards 13 Februari 2018 Efek Visual Terbaik dalam sebuah Film Animasi Unkrich, LeeLee Unkrich, Darla K. Anderson, David Ryu, Michael K. O'Brien Menang [57]
Karakter Animasi Terbaik dalam sebuah Film Animasi Grover, EmronEmron Grover, Jonathan Hoffman, Michael Honsel, Guilherme Sauerbronn Jacinto untuk "Hèctor" Menang
Lingkungan Buatan Terbaik dalam sebuah Film Animasi Frederickson, MichaelMichael Frederickson, Jamie Hecker, Jonathan Pytko, Dave Strick untuk "City of the Dead" Menang
Simulasi Efek Terbaik dalam sebuah Film Animasi Campbell, KristopherKristopher Campbell, Stephen Gustafson, Dave Hale, Keith Klohn Menang
Washington D.C. Area Film Critics Association 8 Desember 2017 Film Animasi Terbaik Coco Menang [58]
Pengisian Suara Animasi Terbaik Gonzalez, AnthonyAnthony Gonzalez Menang
García Bernal, GaelGael García Bernal Nominasi
Musik Asli Terbaik Giacchino, MichaelMichael Giacchino Nominasi
Women Film Critics Circle Awards 22 Desember 2017 Film Keluarga Terbaik Coco Menang [59]
Perempuan Animasi Terbaik Coco Menang
World Soundtrack Awards 17 Oktober 2018 Lagu Asli Terbaik yang Ditulis Secara Langsung untuk sebuah Film "Remember Me" Belum diputuskan [60]
  1. ^ Kelompok penghargaan tertentu tidak hanya menganugerahi satu pemenang. Mereka menganugerahi beberapa penerima berbeda serta memiliki peringkat kedua dan ketiga. Karena ini adalah pengakuan spesifik dan berbeda dari merebut sebuah penghargaan, penyebutan peringkat kedua sama-sama dianggap kemenangan dalam penghargaan ini. Penghargaan pada kategori tertentu tak memiliki nominasi pada masa sebelumnya dan para pemenang hanya diumumkan oleh juri. Untuk penyederhanaan dan menghindari kesalahan, setiap penghargaan dalam daftar ini dianggap memiliki nominasi pada masa sebelumnya.
  2. ^ Berpasangan dengan Loving Vincent

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Coco Press Kit" (PDF). Walt Disney Studios Motion Pictures. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal January 3, 2018. Diakses tanggal November 28, 2017. 
  2. ^ "COCO, the new Disney•Pixar movie, will open the 15th FICM". Festival Internacional del Cine en Morelia. July 21, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 25, 2017. Diakses tanggal November 6, 2017. 
  3. ^ D'Alessandro, Anthony (November 26, 2017). "Thanksgiving B.O. At $268M, +3% Over 2016 Spurred By 'Coco' & Holdovers – Sunday Update". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 26, 2017. Diakses tanggal November 26, 2017. 
  4. ^ "Coco (2017)". Box Office Mojo. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 7, 2018. Diakses tanggal August 7, 2018. 
  5. ^ "Coco (2017)". Rotten Tomatoes. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 17, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  6. ^ "Coco reviews". Metacritic. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 17, 2018. Diakses tanggal January 11, 2018. 
  7. ^ Desowitz, Bill (February 4, 2018). "Annie Awards 2018: 'Coco' Sweeps with 11 Wins, 'The Breadwinner' Takes Best Indie". IndieWire. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 4, 2018. Diakses tanggal February 4, 2018. 
  8. ^ "The 90th Academy Awards (2018) Nominees and Winners". Academy of Motion Picture Arts and Sciences (AMPAS). Diarsipkan dari versi asli tanggal March 10, 2018. Diakses tanggal January 23, 2018. 
  9. ^ Blyth, Antonia; Pedersen, Erik (January 26, 2018). "'Dunkirk' & 'I, Tonya' Take Top Film Prizes At ACE Eddie Awards – Winners List". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 13, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  10. ^ "2017 EDA Award Winners". Alliance of Women Film Journalists. January 9, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 10, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  11. ^ Erbland, Kate (January 3, 2018). "Alliance of Women Film Journalists Award Nominees Include 'Lady Bird,' 'I, Tonya,' 'Girls Trip,' and More". IndieWire. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 1, 2018. Diakses tanggal January 3, 2018. 
  12. ^ Giardina, Carolyn (February 4, 2018). "Annie Awards: 'Coco' Tops the Animation Celebration". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 4, 2018. Diakses tanggal February 4, 2018. 
  13. ^ Hipes, Patrick (December 12, 2017). "African American Film Critics All In With 'Get Out'". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 12, 2017. Diakses tanggal December 12, 2017. 
  14. ^ Giardina, Carolyn (January 27, 2018). "'Blade Runner 2049,' 'Logan,' 'Shape of Water' Top Art Directors Guild Awards". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 28, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  15. ^ Whittaker, Richard (January 8, 2018). "Get Out Wins Austin Critics Top Prize". The Austin Chronicle. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 17, 2018. Diakses tanggal June 17, 2018. 
  16. ^ Lewis, Hilary (December 10, 2017). "'Phantom Thread' Named Best Film by Boston Society of Film Critics". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 14, 2017. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  17. ^ "BAFTA Awards: 2018 Complete Winners List". Variety. February 18, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 20, 2018. Diakses tanggal February 20, 2018. 
  18. ^ Chuba, Kirsten; Tapley, Kristopher (February 24, 2018). "'Dunkirk,' 'Game of Thrones' Win Cinema Audio Society Awards for Sound Mixing". Variety. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 15, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  19. ^ Nordine, Michael (December 13, 2017). "Chicago Film Critics Association Awards 2017: 'Lady Bird' Wins Big, but 'Call Me by Your Name' Has Strong Showing as Well". IndieWire. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 24, 2017. Diakses tanggal February 21, 2018. 
  20. ^ Tapley, Kristopher (January 11, 2018). "'Shape of Water,' 'Big Little Lies,' 'Handmaid's Tale' Top Critics' Choice Awards". Variety. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 19, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  21. ^ Jorgenson, Todd (December 13, 2017). "DFW Film Critics Name 'The Shape of Water' Best Picture of 2017". Dallas–Fort Worth Film Critics Association. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 14, 2017. Diakses tanggal December 13, 2017. 
  22. ^ Graham, Adam (December 7, 2017). "Detroit Film Critics Society honors 'Florida Project'". The Detroit News. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 7, 2017. Diakses tanggal February 22, 2018. 
  23. ^ Travis, Ben (March 18, 2018). "Star Wars: The Last Jedi Wins Big at Rakuten TV Empire Awards 2018". Empire. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 19, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  24. ^ "2017 FFCC Winners". Florida Film Critics Circle. December 23, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 2, 2018. Diakses tanggal February 21, 2018. 
  25. ^ "2017 Awards". Georgia Film Critics Association. January 12, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 13, 2018. Diakses tanggal January 8, 2018. 
  26. ^ "Golden Globes Winners: Complete List". Variety. January 7, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 8, 2018. Diakses tanggal January 8, 2018. 
  27. ^ Giardina, Carolyn (February 18, 2018). "Golden Reel Awards: Oscar Nominees 'Blade Runner 2049,' 'Dunkirk' Among Sound Editor Winners". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 19, 2018. Diakses tanggal February 19, 2018. 
  28. ^ "Best-reviewed Animated Movies 2017". Rotten Tomatoes. Fandango Media. January 3, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 16, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  29. ^ "Best-reviewed Movies 2017 – Wide Release". Rotten Tomatoes. Fandango Media. January 3, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 16, 2018. Diakses tanggal June 14, 2018. 
  30. ^ Waters, Michael (February 9, 2018). "Guild of Music Supervisors Awards: Winners List". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 9, 2018. Diakses tanggal June 1, 2018. 
  31. ^ "Truly Moving Picture Award". Heartland Film. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 20, 2014. Diakses tanggal February 10, 2017. 
  32. ^ Swertlow, Meg (November 5, 2017). "2017 Hollywood Film Awards: The Complete List of Winners". E! Online. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 20, 2018. Diakses tanggal February 20, 2018. 
  33. ^ "Hollywood Music in Media Awards: Full Winners List". The Hollywood Reporter. November 11, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 18, 2017. Diakses tanggal November 18, 2017. 
  34. ^ Darling, Cary (January 7, 2018). "'Lady Bird" Soars at Houston Film Critics Society Awards". Houston Chronicle. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 8, 2018. Diakses tanggal January 8, 2018. 
  35. ^ Pedersen, Erik (January 9, 2018). "Humanitas Prize Finalists Announced; Feature Awards Split Into 3 Categories". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 9, 2018. Diakses tanggal January 9, 2018. 
  36. ^ "Movie of the Year – Best of 2017 Awards". IGN. January 11, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 25, 2018. Diakses tanggal June 16, 2018. 
  37. ^ "Best Animated Movie – Best of 2017 Awards". IGN. January 11, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 25, 2018. Diakses tanggal June 16, 2018. 
  38. ^ Ramos, Dino-Ray (August 26, 2018). "Imagen Awards: 'One Day At A Time', 'Coco' Among Honorees – Full Winners List". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 26, 2018. Diakses tanggal August 26, 2018. 
  39. ^ Kohn, Eric (December 19, 2017). "2017 Critics Poll: The Best Films and Performances According to Over 200 Critics". IndieWire. hlm. 3. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 22, 2018. Diakses tanggal December 20, 2017. 
  40. ^ "IFMCA Award Nominations 2017". International Film Music Critics Association. February 8, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 9, 2018. Diakses tanggal June 16, 2018. 
  41. ^ "Kids' Choice Awards: Complete List of Winners". The Hollywood Reporter. March 24, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal May 13, 2018. Diakses tanggal June 1, 2018. 
  42. ^ Hayes, Dade (December 3, 2017). "L.A. Film Critics Association: 'Call Me By Your Name' Selected As Best Picture — Winners List". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 3, 2018. Diakses tanggal February 21, 2018. 
  43. ^ D'Alessandro, Anthony (November 28, 2017). "National Board Of Review Winners: 'The Post' Comes Up Strong With Best Pic, Best Actress Meryl Streep, Best Actor Tom Hanks". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 28, 2017. Diakses tanggal November 28, 2017. 
  44. ^ Tapley, Kristopher (November 30, 2017). "'Lady Bird' Named Best Picture by New York Film Critics Circle". Variety. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 26, 2018. Diakses tanggal February 21, 2018. 
  45. ^ Nordyke, Kimberly (December 10, 2017). "'The Florida Project,' 'Mudbound' Voted Best Picture by New York Film Critics Online". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 14, 2017. Diakses tanggal December 11, 2017. 
  46. ^ Hipes, Patrick (December 28, 2017). "'Get Out' Named Best Picture By Online Film Critics Society". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 20, 2018. Diakses tanggal February 21, 2018. 
  47. ^ Kilday, Gregg (January 20, 2017). "PGA Awards: 'The Shape of Water' Named Outstanding Motion Picture". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 23, 2018. Diakses tanggal May 30, 2018. 
  48. ^ "2017 San Diego Film Critics Society's Award Nominations". San Diego Film Critics Society. December 9, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 10, 2017. Diakses tanggal December 9, 2017. 
  49. ^ Lewis, Hilary (December 10, 2017). "'The Florida Project' Named Best Film by the San Francisco Film Critics Circle". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 29, 2018. Diakses tanggal February 21, 2018. 
  50. ^ "2017 Nominees". International Press Academy. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 13, 2018. Diakses tanggal June 16, 2018. 
  51. ^ Pond, Steve (November 29, 2017). "'Dunkirk,' 'The Shape of Water' Lead Satellite Award Nominations". TheWrap. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 13, 2017. Diakses tanggal November 29, 2017. 
  52. ^ Hammond, Pete (June 27, 2018). "'Black Panther' Tops 44th Saturn Awards With Five; 'Blade Runner 2049' , 'Shape Of Water', 'Get Out' Also Score". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 28, 2018. Diakses tanggal June 28, 2018. 
  53. ^ Macdonald, Moira (December 18, 2017). "Seattle film critics name 'Get Out' best film of 2017". The Seattle Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 17, 2018. Diakses tanggal January 21, 2018. 
  54. ^ "2017 StLFCA Annual Award Winners". St. Louis Film Critics Association. December 17, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 20, 2017. Diakses tanggal December 17, 2017. 
  55. ^ "Teen Choice Awards: Winners List". The Hollywood Reporter. August 12, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 13, 2018. Diakses tanggal August 12, 2018. 
  56. ^ "The TFCA Names 'The Florida Project' The Best Film Of 2017". Toronto Film Critics Association. December 10, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 11, 2017. Diakses tanggal December 10, 2017. 
  57. ^ Giardina, Carolyn (February 13, 2018). "Visual Effects Society Awards: 'War for the Planet of the Apes' Wins Big". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 14, 2018. Diakses tanggal June 16, 2018. 
  58. ^ "The 2017 WAFCA Awards: 'Get Out' Is In with D.C. Film Critics" (Press release). Washington, D.C.: Washington D.C. Area Film Critics Association. December 8, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 8, 2017. Diakses tanggal December 8, 2017. 
  59. ^ Butler, Karen (December 23, 2017). "Women Film Critics Circle honors 'Lady Bird,' 'Mudbound,' 'First They Killed My Father'". United Press International. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 15, 2018. Diakses tanggal June 16, 2018. 
  60. ^ Carras, Christi (August 13, 2018). "'Shape of Water,' 'Star Wars,' Kendrick Lamar Nab World Soundtrack Awards Noms". Variety. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 13, 2018. Diakses tanggal August 13, 2018. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]