Lompat ke isi

Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Lovelyz

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Penghargaan dan nominasi Lovelyz
Jumlah
Penghargaan yang dimenangkan 1
Nominasi 20
Jumlah
Penghargaan yang dimenangkan 3


Ini adalah daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Lovelyz, girlband Korea Selatan yang dibentuk pada tahun 2014 oleh Woollim Entertainment. Pada 16 Mei 2017, Lovelyz meraih penghargaan program musik pertama mereka di The Show dengan album rilis ulang kedua mereka Now, We.

Edisi Tahun Penerima Penghargaan Hasil
ke-7 2015 Lovelyz Newcomer Award Nominasi
Edisi Tahun Penerima Penghargaan Hasil
ke-17 2015 Lovelyz Best New Female Artist[1] Nominasi
Artist of the Year[2] Nominasi

Korea Culture & Entertainment Awards

[sunting | sunting sumber]
Edisi Tahun Penerima Penghargaan Hasil
ke-23 2015 Lovelyz K-POP Top 10 Artists Menang[3]
Edisi Tahun Penerima Penghargaan Hasil
ke-30 2016[4] Lovelyz New Artist Award Nominasi
ke-32 2018 Popularity Award[5] Nominasi
"R U Ready?" Disk Bonsang[6] Nominasi

Seoul Music Awards

[sunting | sunting sumber]
Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil
2015 Lovelyz New Artist Award Nominasi
Popularity Award Nominasi
Hallyu Special Award Nominasi
2016 Bonsang Award Nominasi
Popularity Award Nominasi
Hallyu Special Award Nominasi
2017 Bonsang Award Nominasi
Popularity Award Nominasi
2018 Bonsang Award Belum diputuskan
Popularity Award Belum diputuskan
Hallyu Special Award Belum diputuskan
Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil
2016 Lovelyz Most Popular Artists (Singer) Nominasi

Penghargaan lain

[sunting | sunting sumber]
Edisi Tahun Penerima Penghargaan Hasil
Pertama 2015 Lovelyz Best Audience Rating Stage[7] Nominasi

Program musik

[sunting | sunting sumber]
Tahun Tanggal Lagu
2017 16 Mei "Now, We"[8]
28 November "Twinkle"[9]
2018 1 mei "That Day"[10]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "2015 MAMA Nominees Announced". Soompi. Diakses tanggal October 30, 2015. 
  2. ^ "MAMA 2015 announces nominees". DramaFever News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-12-01. Diakses tanggal 2015-11-01. 
  3. ^ "제23회 대한민국 문화연예대상… 오는 26일 63빌딩서 개최". m.enewstoday (dalam bahasa Korea). November 24, 2015. Diakses tanggal 26 November 2015. 
  4. ^ "Seoul Music Awards - K-POP STAR 2015 [ LIVE VOTE ]". Seoul Music Awards. SportsSeoul. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 December 2015. Diakses tanggal 11 December 2015. 
  5. ^ 해외 실시간 투표. Ilgan Sports (dalam bahasa Korean). JTBC Plus. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-12-13. Diakses tanggal December 13, 2017. 
  6. ^ "Nominees Announced For The 32nd Golden Disc Awards]". Soompi. Diakses tanggal 8 December 2017. 
  7. ^ "'Show Champion' reveals 'Best Champion Songs' of 2015 and more for its end-of-the-year awards". Diakses tanggal December 25, 2015. 
  8. ^ KpopJoA (May 16, 2017). "Lovelyz shed tears after getting their first win on a music show'". allkpop. Diakses tanggal November 28, 2017. 
  9. ^ "Lovelyz win their first #1 for 'Twinkle' on 'The Show'". allkpop.com. Diakses tanggal 2017-11-28. 
  10. ^ "'더쇼' 러블리즈, '그날의 너'로 컴백하며 초이스(1위) 차지". Hankyung (dalam bahasa Korea). Naver. May 1, 2018.