Dancing in the Silence
Tampilan
(Dialihkan dari Dancing In The Silence)
Dancing In The Silence | ||||
---|---|---|---|---|
Album lagu tema karya Melly | ||||
Dirilis | 2011 | |||
Direkam | 2010 | |||
Genre | Pop | |||
Label | Aquarius Musikindo | |||
Produser | Melly Goeslaw & Anto Hoed | |||
Kronologi Melly | ||||
| ||||
Singel dalam album Dancing In The Silence | ||||
|
Dancing In The Silence adalah album musik tema karya penyanyi dan pemeran Melly Goeslaw, yang dirilis pada tahun 2011. Berisi 9 buah lagu, di mana albumnya digunakan sebagai album pengiring 3 film.
Lagu-lagu yang dijadikan soundtrack film produksi Starvision
[sunting | sunting sumber]- Lagu Love Story yang dinyanyikan berduet dengan Irwansyah, dan Renungan Cinta, sebagai lagu pengiring tema film Love Story yang dibintangi oleh Irwansyah dan Acha Septriasa.
- Lagu Kembalikan Senyumku, Tanyakan pada Rumput yang Bergoyang, dan I'm Not Diva, sebagai lagu pengiring tema film Heart 2 Heart yang dibintangi Aliff Alli, dan Irish Bella.
- Lagu Yuk Kita Jadian, Apa Bagusnya Dia? yang dijadikan sebagai lagu tema film Kabayan Jadi Milyuner yang dibintangi oleh Rianti Cartwright dan Jamie Aditya, di mana Melly sendiri juga turut serta tampil di film tersebut.
Daftar lagu
[sunting | sunting sumber]Seluruh musik diciptakan oleh Melly Goeslaw, kecuali lagu yang diberi keterangan khusus.
- Kembalikan Senyumku
- Love Story (feat. Irwansyah)
- I'm Not Diva
- Renungan Cinta
- Tanyakan pada Rumput yang Bergoyang
- Takut Patah Hati
- Yuk Kita Jadian!!
- Apa Bagusnya Dia?!
- Syair Kehidupan (feat. Ahmad Albar)