Lompat ke isi

David Di Michele

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

David Di Michele
Informasi pribadi
Tanggal lahir 6 Januari 1976 (umur 48)
Tempat lahir Guidonia, Italia
Tinggi 172 m (564 ft 3+12 in)
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Reggina
Nomor 10
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1993–1996 Lodigiani 43 (6)
1996–1998 Foggia 68 (14)
1998–2001 Salernitana 92 (40)
2001–2006 Udinese 78 (23)
2002–2004Reggina (pinjaman) 62 (15)
2006–2007 Palermo 48 (16)
2007–2010 Torino 43 (10)
2008–2009West Ham United (pinjaman) 30 (4)
2010Lecce (pinjaman) 19 (3)
2010–2012 Lecce 52 (19)
2012–2013 Chievo 11 (1)
2013– Reggina 53 (15)
Tim nasional
2005–2006 Italia 6 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 13 July 2012
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 11 October 2006

David Di Michele (lahir 6 Januari 1976) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Reggina biasa bermain pada posisi penyerang.

Di Michele memulai karier seniornya di klub Lodigiani, sempat pindah ke Foggia, Salernitana, Udinese yang meminjamkannya ke Reggina kemudian pindah ke Palermo, Torino yang meminjamkannya ke West Ham United dan Lecce sebelum bergabung dengan Chievo pada tahun 2012.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Ufficiale: Di Michele firma con il Chievo". A.C. ChievoVerona (dalam bahasa Italian). 13 July 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-13. Diakses tanggal 13 July 2012. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]