Lompat ke isi

Dimitri Pojidaev

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Dimitri Pojidaev adalah seorang diplomat Uni Soviet di mana ia adalah duta besar untuk Mesir selama Perang Enam Hari tahun 1967. Pada pukul 2:30 pagi tanggal 27 Mei 1967, Dimitri Pojidaev mengetuk pintu Nasser dan membacakan satu surat pribadi dari Kosygin di mana berkata, ‘Kami tidak mau Mesir disalahkan sebagai biang keladi atas suatu peperangan di Timur Tengah. Jika anda melancarkan serangan itu, kami tidak dapat mendukung anda' selama sebelum terjadinya Perang Enam Hari.