Distribusi huruf Scrabble
Permainan Scrabble diproduksi dalam lebih dari 30 edisi bahasa-bahasa di dunia, dan masing-masing edisi memiliki distribusi huruf yang berbeda-beda sesuai dengan distribusi frekuensi kemunculan huruf dalam bahasa tersebut. Semakin jarang suatu huruf digunakan dalam kosakata, maka semakin tinggi pula nilai poin yang tertera.
Sebagian besar versi Scrabble menggunakan 102 buah keping (ubin) huruf, mengikuti versi bahasa Inggris yang memiliki 100 keping huruf ditambah 2 keping kosong.
Edisi bahasa: | ||
---|---|---|
Catatan: E ×12 berarti keping huruf E ada 12 buah.
Bahasa Inggris
[sunting | sunting sumber]Edisi bahasa Inggris menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×12, A ×9, I ×9, O ×8, T ×6, R ×6, N ×6, S ×4, L ×4, U ×4
- 2 poin: D ×4, G ×3
- 3 poin: B ×2, C ×2, M ×2, P ×2
- 4 poin: F ×2, H ×2, V ×2, W ×2, Y ×2
- 5 poin: K ×1
- 8 poin: J ×1, X ×1
- 10 poin: Q ×1, Z ×1
Distribusi huruf seperti di atas tidak berubah sejak Alfred Mosher Butts menciptakan permainan Scrabble pada tahun 1938.
Permainan Scrabble versi baru (Super Scrabble) yang dikeluarkan tahun 2004 terdiri dari 200 huruf:
- 4 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×24, A ×16, O ×15, I ×13, T ×15, R ×13, N ×13, S ×10, L ×7, U ×7
- 2 poin: D ×8, G ×5
- 3 poin: C ×6, M ×6, B ×4, P ×4
- 4 poin: H ×5, F ×4, W ×4, Y ×4, V ×3
- 5 poin: K ×2
- 8 poin: J ×2, X ×2
- 10 poin: Q ×2, Z ×2
Bahasa Indonesia
[sunting | sunting sumber]Edisi bahasa Indonesia menggunakan 100 (tanpa keping huruf X dan Q):
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×19, N ×9, E ×8, I ×8, U ×5, T ×5, R ×4, O ×3, S ×3
- 2 poin: K ×3, M ×3
- 3 poin: D ×4, G ×3
- 4 poin: L ×3, H ×2, P ×2
- 5 poin: B ×4, Y ×2, F ×1, V ×1
- 8 poin: C ×3, W ×1
- 10 poin: J ×1, Z ×1
Bahasa Afrikaans
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Afrikaans menggunakan 102 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×16, A ×9, I ×8, D ×6, N ×8, O ×6, R ×6, S ×6, T ×6
- 2 poin: G ×4, H ×3, L ×3
- 3 poin: K ×3, W ×3
- 4 poin: M ×2, U ×2, Y ×2
- 5 poin: P ×2, V ×2
- 8 poin: B ×1, F ×1
- 10 poin: J ×1
Bahasa Afrikaans mengenal huruf Z, tapi sangat jarang dipakai sehingga keping huruf Z tidak disediakan. Sebagai gantinya, huruf Z bisa dimainkan dengan keping kosong.
Bahasa Arab
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Arab menggunakan 104 huruf:
- 4 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: ﺍ ×10, ﻝ ×6, ﻭ ×5, ﻯ ×5
- 2 poin: ﺏ ×4, ﻡ ×4, ﻥ ×4, ﺭ ×4, ﺕ ×4, ﺩ ×3, ﺝ ×3, ﻩ ×3, ﺝ ×3, ﺱ ×3, ﺓ ×3, ﺥ ×2, ﻍ ×2, ﺙ ×1
- 3 poin: ﻉ ×3, ﻑ ×3, ﻕ ×3, ﺹ ×2, ﺵ ×2, ﺯ ×2
- 4 poin: ﻙ ×3, ﻁ ×2, ﺫ ×1
- 5 poin: ﺽ ×1, ﻅ ×1
- 8 poin: ء ×2
- 10 poin: أ ×2, ؤ ×2, ئ ×2
Bahasa Bulgaria
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Bulgaria menggunakan aksara Kiril dan semuanya terdiri dari 102 huruf:
- 3 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: А x9, Е x8, И x8, Н x4, О x9, П x4, Р x4, С x4, Т x5
- 2 poin: Б x3, В x4, Д x3, К x3, Л x3, М x4
- 3 poin: Г x3, Ъ x2
- 4 poin: Ж x2, З x2
- 5 poin: Й x1, У x3, Х x1, Ч x2, Я x2
- 8 poin: Ц x1, Ш x1, Ю x1
- 10 poin: Ф x1, Щ x1, Ь x1
Bahasa Katalan
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Katalan menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×13, A ×12, I ×8, R ×8, S ×8, N ×6, O ×5, T ×5, L ×4, U ×4
- 2 poin: C ×3, D ×3, M ×3
- 3 poin: B ×2, G ×2, P ×2
- 4 poin: F ×1, V ×1
- 8 poin: H ×1, J ×1, Q ×1, Z ×1
- 10 poin: Ç ×1, L·L ×1, NY ×1, X ×1
Tilde dan Umlaut dianggap tidak ada, huruf À dimainkan dengan keping huruf A. Huruf istimewa pada edisi bahasa Katalan adalah Ç (ce trencada) dan L·L (ela geminada), dan huruf rangkap NY.
Bahasa Kroasia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Kroasia menggunakan 103 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×11, I ×10, E ×9, O ×9, N ×6, R ×5, S ×5, T ×5, J ×4, U ×4
- 2 poin: K ×3, M ×3, P ×3, V ×3
- 3 poin: D ×3, G ×2, L ×2, Z ×2, B ×1, Č ×1
- 4 poin: C ×1, H ×1, LJ ×1, NJ ×1, Š ×1, Ž ×1
- 5 poin: Ć ×1
- 8 poin: F ×1
- 10 poin: DŽ ×1, Ð ×1
Bahasa Ceko
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Ceko menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: O ×6, A ×5, E ×5, N ×5, I ×4, S ×4, T ×4, V ×4, D ×3, K ×3, L ×3, P ×3, R ×3,
- 2 poin: C ×3, H ×3, Í ×3, M ×3, U ×3, Á ×2, J ×2, Y ×2, Z ×2
- 3 poin: B ×2, É ×2, Ě ×2
- 4 poin: Ř ×2, Š ×2, Ý ×2, Č ×1, Ů ×1, Ž ×1
- 5 poin: F ×1, G ×1, Ú ×1
- 6 poin: Ň ×1
- 7 poin: Ó ×1, Ť ×1
- 8 poin: Ď ×1
- 10 poin: X ×1
Bahasa Denmark
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Denmark menggunakan 100 huruf dan tidak memiliki huruf Q dan W yang memang jarang digunakan dalam kosakata bahasa Denmark.
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×9, A ×7, N ×6, R ×6
- 2 poin: D ×5, L ×5, O ×5, S ×5, T ×5
- 3 poin: B ×4, K ×4, I ×4, F ×3, G ×3, M ×3, U ×3, V ×3
- 4 poin: H ×2, J ×2, P ×2, Y ×2, Æ ×2, Ø ×2, Å ×2
- 8 poin: C ×2, X ×1, Z ×1
Bahasa Belanda
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Belanda menggunakan 102 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×18, N ×10, A ×6, O ×6, I ×4
- 2 poin: D ×5, R ×5, S ×5, T ×5
- 3 poin: G ×3, K ×3, L ×3, M ×3, B ×2, P ×2
- 4 poin: U ×3, H ×2, J ×2, V ×2, Z ×2, F ×2
- 5 poin: C ×2, W ×2
- 8 poin: X ×1, Y ×1
- 10 poin: Q ×1
Pada edisi bahasa Belanda hanya terdapat 1 buah huruf F, 4 buah huruf S, sedangkan huruf G hanya bernilai 2 poin. Edisi bahasa Belanda dulunya berbeda dengan edisi bahasa Flemish. Edisi lama Scrabble berbahasa Belanda memiliki 2 buah huruf IJ yang masing-masing bernilai 4 poin, tapi dihapus di bulan Maret 1998. Edisi bahasa Flemish dan bahasa Belanda keduanya sekarang menggunakan set huruf yang sama.
Bahasa Finlandia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Finlandia menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×10, I ×10, N ×9, S ×7, T ×9, E ×8
- 2 poin: K ×5, L ×5, O ×5, Ä ×5
- 3 poin: U ×4, M ×3
- 4 poin: H ×2, J ×2, P ×2, R ×2, V ×2, Y ×2
- 7 poin: D ×1, Ö ×1
- 8 poin: B ×1, F ×1, G ×1
- 10 poin: C ×1
Bahasa Prancis
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Prancis menggunakan 102 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×15, A ×9, I ×8, N ×6, O ×6, R ×6, S ×6, T ×6, U ×6, L ×5
- 2 poin: D ×3, G ×2, M ×3
- 3 poin: B ×2, C ×2, P ×2
- 4 poin: F ×2, H ×2, V ×2
- 8 poin: J ×1, Q ×1
- 10 poin: K ×1, W ×1, X ×1, Y ×1, Z ×1
Tanda diakritik dianggap tidak ada.
Bahasa Jerman
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Jerman menggunakan 102 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×15, N ×9, S ×7, I ×6, R ×6, T ×6, U ×6, A ×5, D ×4
- 2 poin: H ×4, G ×3, L ×3, O ×3
- 3 poin: M ×4, B ×2, W ×1, Z ×1
- 4 poin: C ×2, F ×2, K ×2, P ×1
- 6 poin: Ä ×1, J ×1, Ü ×1, V ×1
- 8 poin: Ö ×1, X ×1
- 10 poin: Q ×1, Y ×1
Sebelum tahun 1989–1990, edisi bahasa Jerman menggunakan 119 huruf. Pada satu kali giliran tersedia 8 huruf dan bukan memakai sistem 7 huruf seperti sekarang.
Huruf-huruf yang terdapat pada set permainan yang lama:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×16, N ×10, I ×9, S ×8, R ×7, A ×6, U ×6, D ×6
- 2 poin: H ×5, T ×5, C ×4, L ×4, O ×4, G ×3, W ×2
- 3 poin: M ×4, F ×3, B ×2, Z ×2, K ×2
- 4 poin: P ×1, V ×1
- 5 poin: Ü ×1
- 6 poin: Ä ×1, J ×1
- 8 poin: Ö ×1, X ×1
- 10 poin: Q ×1, Y ×1
Bahasa Yunani
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Yunani menggunakan 104 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: Α ×12, Ο ×9, Ε ×8, Ι ×8, Τ ×8, Η ×7, Σ ×7, Ν ×6
- 2 poin: Ρ ×5, Κ ×4, Π ×4, Υ ×4
- 3 poin: Λ ×3, Μ ×3, Ω ×3
- 4 poin: Γ ×2, Δ ×2
- 8 poin: Β ×1, Φ ×1, Χ ×1
- 10 poin: Ζ ×1, Θ ×1, Ξ ×1, Ψ ×1
Bahasa Ibrani
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Ibrani menggunakan 104 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: ו ×12, י ×10, ת ×9, ה ×8, ר ×8
- 2 poin: א ×6, ל ×6, מ ×6, ש ×6
- 3 poin: ד ×4, נ ×4
- 4 poin: ב ×4, ח ×3, פ ×3, ק ×3
- 5 poin: ג ×2, כ ×2, ע ×2
- 8 poin: ז ×1, ט ×1, ס ×1, צ ×1
Bahasa Hungaria
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Hungaria menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×6, E ×6, K ×6, T ×5, Á ×4, L ×4, N ×4, R ×4, I ×3, M ×3, O ×3, S ×3
- 2 poin: B ×3, D ×3, G ×3, Ó ×3
- 3 poin: É ×3, H ×2, SZ ×2, V ×2
- 4 poin: F ×2, GY ×2, J ×2, Ö ×2, P ×2, U ×2, Ü ×2, Z ×2
- 5 poin: C ×1, Í ×1, NY ×1
- 7 poin: CS ×1, Ő ×1, Ú ×1, Ű ×1
- 8 poin: LY ×1, ZS ×1
- 10 poin: TY ×1
Keping kosong digunakan untuk huruf DZ dan DZS yang memang jarang digunakan dalam kosakata bahasa Hungaria. Begitu pula halnya dengan Q, W, X dan Y yang hanya dipakai untuk menulis kata-kata dari bahasa asing, dan merupakan huruf tambahan pada alfabet Hungaria.
Bahasa Islandia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Islandia menggunakan 104 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×10, I ×8, N ×8, R ×7, E ×6, S ×6, T ×5, U ×6
- 2 poin: Ð ×5, G ×4, K ×3, L ×3, M ×3
- 3 poin: F ×3, O ×3, H ×2, V ×2
- 4 poin: D ×2, Á ×2, Í ×2, Þ ×1
- 5 poin: J ×1, Æ ×1
- 6 poin: B ×1, É ×1, Ó ×1
- 7 poin: Y ×1, Ö ×1
- 8 poin: P ×1, Ú ×1
- 9 poin: Ý ×1
- 10 poin: X ×1
Bahasa Italia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Italia menggunakan 120 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: O ×15, A ×14, I ×12, E ×11
- 2 poin: C ×6, R ×6, S ×6, T ×6
- 3 poin: L ×5, M ×5, N ×5, U ×5
- 5 poin: B ×3, D ×3, F ×3, P ×3, V ×3
- 8 poin: G ×2, H ×2, Z ×2
- 10 poin: Q ×1
Bahasa Melayu
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Melayu menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×19, N ×8, E ×7, I ×7, K ×6, U ×6, M ×5, R ×5, T ×5
- 2 poin: L ×4, S ×4
- 3 poin: G ×4, B ×3, D ×3
- 4 poin: H ×2, O ×2, P ×2
- 5 poin: J ×1, Y ×1
- 8 poin: C ×1, W ×1
- 10 poin: F ×1, Z ×1
Perhatikan bahwa huruf Q, V, dan X hanya bisa dimainkan dengan keping kosong. Edisi Bahasa Melayu dan Bahasa Indonesia merupakan versi permainan Scrabble dengan jumlah huruf A terbanyak (19 buah huruf).
Bahasa Norwegia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Norwegia menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×9, A ×7, N ×6, R ×6, S ×6, T ×6, D ×5, I ×5, L ×5
- 2 poin: F ×4, G ×4, K ×4, M ×3, O ×4
- 3 poin: H ×3
- 4 poin: B ×3, U ×3, V ×3, J ×2, P ×2, Å ×2
- 5 poin: Ø ×2
- 6 poin: Y ×1, Æ ×1
- 8 poin: W ×1
- 10 poin: C ×1
Edisi bahasa Norwegia tidak memiliki huruf Q, X dan Z karena huruf-huruf tersebut jarang digunakan.
Bahasa Polandia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Polandia menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×9, I ×8, E ×7, O ×6, N ×5, Z ×5, R ×4, S ×4, W ×4
- 2 poin: Y ×4, C ×3, D ×3, K ×3, L ×3, M ×3, P ×3, T ×3
- 3 poin: B ×2, G ×2, H ×2, J ×2, Ł ×2, U ×2
- 5 poin: Ą ×1, Ę ×1, F ×1, Ó ×1, Ś ×1, Ż ×1
- 6 poin: Ć ×1
- 7 poin: Ń ×1
- 9 poin: Ź ×1
Bahasa Portugis
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Portugis menggunakan 120 huruf:
- 3 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×14, E ×11, I ×10, O ×10, S ×8, U ×7, M ×6, R ×6, T ×5,
- 2 poin: D ×5, L ×5, C ×4, P ×4
- 3 poin: N ×4, B ×3, Ç ×2
- 4 poin: F ×2, G ×2, H ×2, V ×2
- 5 poin: J ×2
- 6 poin: Q ×1
- 8 poin: X ×1, Z ×1
Tanda diakritik dianggap tidak ada, tapi tersedia huruf Ç.
Bahasa Rumania
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Rumania menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×11, I ×10, E ×9, R ×7, T ×7, N ×6, U ×6, C ×5, O ×5, S ×5, L ×4
- 2 poin: D ×4, P ×4
- 4 poin: M ×3
- 8 poin: F ×2, V ×2
- 9 poin: B ×2, G ×2
- 10 poin: H ×1, J ×1, X ×1, Z ×1
Huruf dengan tanda diakritik tidak disediakan, sedangkan huruf à dan  dimainkan dengan huruf A.
Bahasa Rusia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Rusia menggunakan aksara Kiril dan pernah memiliki sampai 124 huruf, tapi dikurangi menjadi 104 huruf pada tahun 1990:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: О ×10, А ×8, Е ×8, И ×5, Н ×5, Р ×5, С ×5, Т ×5, В ×4
- 2 poin: Д ×4, К ×4, Л ×4, П ×4, У ×4, М ×3
- 3 poin: Б ×2, Г ×2, Ь ×2, Я ×2, Ë ×1
- 4 poin: Ы ×2, Й ×1
- 5 poin: З ×2, Ж ×1, Х ×1, Ц ×1, Ч ×1
- 8 poin: Ш ×1, Э ×1, Ю ×1
- 10 poin: Ф ×1, Щ ×1, Ъ ×1
Bahasa Slowakia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Slowakia menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×9, O ×9, E ×8, I ×5, N ×5, T ×4, R ×4, S ×4, V ×4
- 2 poin: M ×4, K ×3, L ×3, D ×3, P ×3
- 3 poin: J ×2, U ×2
- 4 poin: B ×2, H ×1, Y ×1, Z ×1, Á ×1, C ×1
- 5 poin: Č ×1, Ž ×1, Š ×1, Í ×1, Ý ×1
- 7 poin: Ľ ×1, Ť ×1, É ×1, Ú ×1
- 8 poin: Ď ×1, F ×1, G ×1, Ň ×1, Ô ×1
- 10 poin: Ĺ ×1, Ŕ ×1, X ×1, Ä ×1, Ó ×1
Bahasa Slovenia
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Slovenia memiliki 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: E ×11, A ×10, I ×9, O ×8, N ×7, R ×6, S ×6, J ×4, L ×4,T ×4
- 2 poin: D ×4, V ×4
- 3 poin: K ×3, M ×2, P ×2, U ×2
- 4 poin: B ×2, G ×2, Z ×2
- 5 poin: Č ×1, H ×1
- 6 poin: Š ×1
- 8 poin: C ×1
- 10 poin: F ×1, Ž ×1
Bahasa Spanyol
[sunting | sunting sumber]Edisi bahasa Spanyol menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×12, E ×12, O ×9, I ×6, S ×6, N ×5, L ×4, R ×5, U ×5, T ×4
- 2 poin: D ×5, G ×2
- 3 poin: C ×4, B ×2, M ×2, P ×2
- 4 poin: H ×2, F ×1, V ×1, Y ×1
- 5 poin: CH ×1, Q ×1
- 8 poin: J ×1, LL ×1, Ñ ×1, RR ×1, X ×1
- 10 poin: Z ×1
Distribusi huruf tidak berubah walaupun huruf LL, CH, dan RR sudah menjadi huruf terpisah sesuai sistem ejaan bahasa Spanyol yang diperbarui. Tanda aksen diabaikan, dan huruf K dan W tidak disediakan karena memang jarang digunakan dalam kosakata bahasa Spanyol. Sesuai peraturan FISE (Federación Internacional de Scrabble en Español), keping kosong juga tidak boleh dimainkan untuk melambangkan huruf K atau W. Di belahan bumi lain, edisi bahasa Spanyol yang dijual di Amerika Utara (diberi nama Scrabble - Edición en Español) memiliki huruf K dan W masing-masing satu buah dan bernilai 8 poin.
Peraturan Scrabble bahasa Spanyol juga tidak membolehkan huruf CH dimainkan dengan huruf C dan H. Begitu pula halnya dengan huruf LL dan RR yang tidak boleh diganti dengan 2 keping huruf 'L atau R.
Bahasa Swedia
[sunting | sunting sumber]Permainan Scrabble juga dikenal di Swedia dengan nama Alfapet. Edisi bahasa Swedia menggunakan 100 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×8, R ×8, S ×8, T ×8, E ×7, N ×6, D ×5, I ×5, L ×5
- 2 poin: O ×5, G ×3, K ×3, M ×3, H ×2
- 3 poin: Ä ×2, F ×2, V ×2
- 4 poin: U ×3, B ×2, Ö ×2, P ×2, Å ×2
- 7 poin: J ×1, Y ×1
- 8 poin: C ×1, X ×1
- 10 poin: Z ×1
Selain A dan O yang biasa, edisi bahasa Swedia juga memiliki huruf Ä, Ö, dan Å. Tanda diakritik seperti pada huruf É diabaikan. Huruf-huruf Q, W, Ü dan Æ juga tidak disediakan karena jarang digunakan dalam bahasa Swedia, tapi bisa dimainkan dengan keping kosong.
Bahasa Turki
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Turki menggunakan huruf-huruf bertitik dan tanpa titik:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×12, E ×8, İ ×7, K ×7, L ×7, R ×6, N ×5, T ×5
- 2 poin: I ×4, M ×4, O ×3, S ×3, U ×3
- 3 poin: B ×2, D ×2, Y ×2, Ü ×2
- 4 poin: C ×2, Ş ×2, Z ×2, Ç ×2
- 5 poin: H ×1, P ×1, G ×1
- 7 poin: F ×1, V ×1, Ö ×1
- 8 poin: Ğ ×1
- 10 poin: J ×1
Bahasa Wales
[sunting | sunting sumber]Edisi Bahasa Wales menggunakan 103 huruf:
- 2 keping kosong (nilai 0)
- 1 poin: A ×10, E ×8, N ×8, I ×7, R ×7, Y ×7, D ×6, O ×6, W ×5, DD ×4
- 2 poin: F ×3, G ×3, L ×3, U ×3
- 3 poin: S ×3, B ×2, M ×2, T ×2
- 4 poin: C ×2, FF ×2, H ×2, TH ×2
- 5 poin: CH ×1, LL ×1, P ×1
- 8 poin: J ×1
- 10 poin: NG ×1, RH ×1
Edisi bahasa Wales memiliki keping huruf rangkap (seperti huruf DD) yang tidak boleh diganti dengan dua keping huruf tunggal.
Bahasa Wales juga mengenal huruf rangkap PH untuk kata mutasi, tapi kata mutasi hanya boleh digunakan dalam permainan bila sebelumnya terdapat kata yang menyebabkan kata tersebut termutasi.[1] Set permainan tidak memiliki huruf K, Q, X, dan Z karena tidak digunakan dalam bahasa Wales. Huruf J tidak dikenal dalam kosakata bahasa Wales, tapi dipakai untuk menuliskan kata serapan dari bahasa asing sehingga diikutsertakan dalam set permainan.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Welsh is the new word in Scrabble". BBC News. Diakses tanggal 29 Januari 2007.
- (Inggris) Lembar kerja tentang huruf-huruf pada Scrabble disusun oleh Spear's (perusahaan pembuat Scrabble)
- (Inggris) Penjelasan lebih lanjut tentang Scrabble dalam berbagai versi bahasa tersedia di halaman web Foreign Language Scrabble